
- Wolfsburg akan melawan tuan rumah Real Madrid di leg kedua babak perempat final Liga Champions 2015/16, Rabu (13/4). Wolfsburg akan turun di Santiago Bernabeu dengan modal kemenangan 2-0 dari leg pertama.
(vw/gia)
Bintang Wolfsburg Andre Schurrle percaya atmosfer di Bernabeu nanti akan luar biasa. Dia sudah tak sabar untuk merusaknya.
"Atmosfernya akan membara, tapi setiap serangan balik kami pasti akan membuat mereka (para suporter Madrid) gelisah. Itu akan fantastis bagi kami," kata Schurrle seperti dilansir situs resmi Wolfsburg.
"Jika skor tetap 0-0 sampai jeda, atau kami bisa mencetak gol, para suporter Madrid takkan bisa tenang. Kami harus memanfaatkan situasi tersebut," imbuhnya.
Madrid harus menang minimal 3-0 jika ingin langsung lolos ke semifinal. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 11 April 2016 23:28
-
Liga Spanyol 11 April 2016 23:25
-
Liga Champions 11 April 2016 21:45
-
Liga Champions 11 April 2016 21:41
-
Liga Champions 11 April 2016 21:35
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...