
Bola.net - Bernd Schuster, mantan pemain Real Madrid yang kini menangani Malaga, mengungkapkan keinginannya untuk melihat derby Madrid terjadi di Final Liga Champions yang akan digelar di Lisbon.
Real tengah berada di jalur yang benar untuk menuju partai puncak, berkat kemenangan 1-0 atas Bayern Munich di leg pertama semifinal. Sedangkan Atletico Madrid, berhasil menjaga gawangnya tak dibobol Chelsea kala bermain di Vicente Calderon.
"Saya ingin melihat derby Madrid. Akan menakjubkan melihat final antara dua tim Spanyol. Namun selain itu, final antara Real Madrid dan Chelsea juga bagus, karena anda akan penasaran siapa yang akan menang. Tapi saya lebih suka kemungkinan yang pertama," tutur Schuster pada Marca.
"Semua orang tahu bahwa di pertandingan besok (antara Bayern dan Real-red) akan ada banyak hal yang dipertaruhkan. Pemain perlu menjaga konsentrasi mereka ada di level tertinggi. Saya harap itu akan menjadi laga yang bagus," tutup Schuster, yang juga pernah menjadi pemain Atletico Madrid. [initial]
(mar/rer)
Real tengah berada di jalur yang benar untuk menuju partai puncak, berkat kemenangan 1-0 atas Bayern Munich di leg pertama semifinal. Sedangkan Atletico Madrid, berhasil menjaga gawangnya tak dibobol Chelsea kala bermain di Vicente Calderon.
"Saya ingin melihat derby Madrid. Akan menakjubkan melihat final antara dua tim Spanyol. Namun selain itu, final antara Real Madrid dan Chelsea juga bagus, karena anda akan penasaran siapa yang akan menang. Tapi saya lebih suka kemungkinan yang pertama," tutur Schuster pada Marca.
"Semua orang tahu bahwa di pertandingan besok (antara Bayern dan Real-red) akan ada banyak hal yang dipertaruhkan. Pemain perlu menjaga konsentrasi mereka ada di level tertinggi. Saya harap itu akan menjadi laga yang bagus," tutup Schuster, yang juga pernah menjadi pemain Atletico Madrid. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 28 April 2014 23:48
-
Liga Champions 28 April 2014 23:15
-
Liga Spanyol 28 April 2014 21:07
Benitez Anggap Prestasi Gemilang Atletico Bagus Buat Liga Spanyol
-
Liga Champions 28 April 2014 21:01
-
Liga Champions 28 April 2014 20:31
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:01
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:40
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:38
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:35
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:32
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:27
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...