
Bola.net - Diam-diam, Manchester United disebutkan telah mengantongi nama pemain baru jika Wayne Rooney hengkang dari Old Trafford. Ia adalah striker PSG, Edinson Cavani.
Santer terdengar, Rooney bakal meninggalkan Setan Merah setelah Piala Dunia nanti. Sedangkan kontraknya akan habis pada Juni mendatang. Namun hingga saat ini, belum ada tanda-tanda perpanjangan kontrak yang diajukan pihak United.
Bagi David Moyes, ia menginginkan Cavani sebagai pengganti Rooney jika ia hengkang. Terlebih, Cavani sendiri dikabarkan mulai tak betah berada di PSG dan hal itu akan dimanfaatkan Moyes untuk merayunya.
Sementara itu, striker Uruguay tersebut menilai jika persaingan yang ada di Ligue 1 tidak kompetitif. Itulah sebabnya Cavani mulai menimbang untuk meninggalkan Prancis. [initial]
(mir/gag)
Santer terdengar, Rooney bakal meninggalkan Setan Merah setelah Piala Dunia nanti. Sedangkan kontraknya akan habis pada Juni mendatang. Namun hingga saat ini, belum ada tanda-tanda perpanjangan kontrak yang diajukan pihak United.
Bagi David Moyes, ia menginginkan Cavani sebagai pengganti Rooney jika ia hengkang. Terlebih, Cavani sendiri dikabarkan mulai tak betah berada di PSG dan hal itu akan dimanfaatkan Moyes untuk merayunya.
Sementara itu, striker Uruguay tersebut menilai jika persaingan yang ada di Ligue 1 tidak kompetitif. Itulah sebabnya Cavani mulai menimbang untuk meninggalkan Prancis. [initial]
Berita lainnya:
- Trio EPL Saling Jegal Demi Gelandang Muda Atletico
- Tawar Suarez 35 Juta Pounds, PSG Bisa Jadi Bahan Tertawaan
- Dua Pilar Inter di Ambang Pintu Keluar
- Ancelotti: Kami Butuh Morata Tahun ini
- Demi Piala Dunia, Inilah 10 Pemain Yang Harus Hengkang di Januari
- 10 Pemain EPL Yang Menjadi Headline di Bursa Transfer Januari
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Eropa Lain 18 Januari 2014 20:05
-
Liga Eropa Lain 18 Januari 2014 19:54
-
Liga Eropa Lain 18 Januari 2014 02:46
-
Liga Inggris 18 Januari 2014 01:32
-
Liga Inggris 18 Januari 2014 01:17
Moyes: Fans United Tak Boleh Kecewa Jika Tak Ada Pemain baru
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...