
Tak ada nama bek Antonio Rudiger dan gelandang Daniele De Rossi di skuat Roma untuk laga ini. Rudiger mengalami cedera paha dan harus absen dua pekan. Sementara itu, De Rossi belum pulih dari cedera ototnya.
Pada leg pertama di kandang sendiri, Roma dipukul Madrid 0-2. Gol-gol Madrid waktu itu dicetak oleh Cristiano Ronalo dan Jese Rodriguez.
Skuat Roma untuk hadapi Madrid:
Lucas Digne, Radja Nainggolan, Leandro Castan, Diego Perotti, Edin Dzeko, Francesco Totti, Mohamed Salah, Maicon, Iago Falque, Miralem Pjanic, Seydou Keita, William Vainqueur, Stephan El Shaarawy, Alessandro Florenzi, Wojciech Szczesny, Morgan De Sanctis, Vasilis Torosidis, Kostas Manolas, Salih Ucan, Ionut Pop, Errvin Zukanovic. [initial]
Klik Juga:
- Presiden Roma: Tunggu Kami, Madrid!
- Pjanic: Madrid, Kami Akan Berjuang Sampai Akhir
- Madrid, Roma Kini Lebih Solid dan Lebih Baik
- Perotti: Jangan Beri Ruang Pada Madrid
- Madrid, Ini Bukan Lagi Roma Yang Sama
- Roma Tekad Main Sempurna Eliminasi Madrid
- Kombinasi Segitiga, Senjata Roma Lumpuhkan Madrid
- Roma Bertransformasi, Waspadalah Madrid
- Roma Siap Tempur Untuk Bernabeu
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Open Play 6 Maret 2016 16:54
Gol Spektakuler Bocah Ini Bikin Real Madrid Menyerah dari Atletico
-
Liga Spanyol 6 Maret 2016 15:15
-
Liga Spanyol 6 Maret 2016 14:14
Ronaldo Sempat Dicemooh Madridista, Vazquez Mengaku Tak Dengar
-
Liga Spanyol 6 Maret 2016 12:51
-
Liga Spanyol 6 Maret 2016 11:22
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:48
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:40
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:28
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 20:18
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:06
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 19:57
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...