
Kelolosan Roma ini tidak biasa. Pasalnya, dalam enam laga di Grup E, pasukan Rudi Garcia kebobolan 16 gol. Sebelum mereka, tak pernah ada tim yang berhasil melangkah ke babak knockout Liga Champions setelah kebobolan 16 gol atau lebih di fase grup.
16 - Prior to AS Roma, no side had made it to the #UCL knockout stages after conceding 16+ goals in the group stage. Suffered. #RomaBATE
— OptaPaolo (@OptaPaolo) December 9, 2015
Roma unggul head-to-head atas Leverkusen. Itu membuat Roma berhak mendampingi Barcelona ke putaran berikutnya. Leverkusen terusir ke Liga Europa, sedangkan BATE finis di posisi terbawah.
Klasemen akhir Grup E (main, menang, seri, kalah, gol, kemasukan, poin)
Barcelona 6 4 2 0 15 4 14 - lolos
AS Roma 6 1 3 2 11 16 6 - lolos
Bayer Leverkusen 6 1 3 2 13 12 6 - Liga Europa
BATE Borisov 6 1 2 3 5 12 5.
Di babak 16 besar, Roma bakal melawan salah satu dari Real Madrid, Wolfsburg, Atletico Madrid, Manchester City, Bayern Munchen, Chelsea atau Zenit St Petersburg. [initial]
Klik Juga:
- Hasil Pertandingan AS Roma vs BATE: Skor 0-0
- Highlights Liga Champions: AS Roma 0-0 BATE Borisov
- Florenzi Tantang Fans Roma ke Stadion
- Madrid & Barca, Dua Raksasa Masih Perkasa
- Giroud Lewati Catatan Gol Bergkamp
- Gol (Bukan) Tendangan Bebas Pertama Willian
- Giroud Ikuti Jejak 'King' Henry dan 'Lord' Bendtner
- Tradisi Lolos Arsenal Terjaga
- Dua Hattrick UCL, Tak Ada Prancis Selain Benzema
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 9 Desember 2015 23:34
-
Liga Inggris 9 Desember 2015 15:46
Serius Inginkan Neymar, MU Siap Pecahkan Rekor Transfer Dunia
-
Liga Champions 9 Desember 2015 13:02
-
Liga Champions 9 Desember 2015 13:01
-
Liga Champions 9 Desember 2015 05:25
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 21 Maret 2025 00:40
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:54
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:49
-
Liga Champions 20 Maret 2025 23:44
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:40
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:00
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...