
Bola.net - - AS Roma membuat keajaiban dengan kesuksesan mereka menyingkirkan . Yang membuat pencapaian ini menjadi luar biasa adalah fakta bahwa pada leg pertama, Roma sudah mengalami kekalahan 1-4 di Camp Nou.
Pekan lalu, Roma mencetak dua gol bunuh diri lewat Daniele De Rossi dan Kostas Manolas. Dua gol Barca sisanya diciptakan oleh Gerard Pique dan Luis Suarez. Sementara itu, satu-satunya gol balasan Roma dicetak oleh Edin Dzeko.
Giallorossi membuktikan janji mereka untuk tetap tampil menyerang meski lawan yang dihadapi adalah Barca. Berkat keberanian itu, Roma berhasil mencapai target membalik kedudukan dengan kemenangan 3-0.
Yang menarik, dua pemain yang mencetak gol bunuh diri pekan lalu kini menjadi pahlawan kemenangan Roma. De Rossi mencetak gol kedua timnya lewat tendangan penalti sementara Manolas mencetak gol penentu kelolosan timnya lewat sundulan terarah.
Gol pembuka Roma dalam laga ini diciptakan oleh Edin Dzeko saat laga baru berjalan enam menit. Dzeko juga berperan dalam penciptaan gol kedua Roma. Wasit memberikan penalti karena Dzeko dijatuhkan Pique di kotak terlarang.
Baca Juga:
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 10 April 2018 19:49
-
Editorial 10 April 2018 15:45
-
Liga Champions 10 April 2018 15:28
-
Liga Champions 10 April 2018 15:21
Jadwal dan Siaran Langsung Liga Champions: AS Roma vs Barcelona
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 03:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...