
Bola.net - Manajer Liverpool, Brendan Rodgers, menjelaskan kontroversi seputar susunan pemain yang ia turunkan di pertandingan Liga Champions melawan Real Madrid (05/11).
Rodgers mendapat kritik dari berbagai pihak karena lebih mengutamakan pertandingan melawan Chelsea akhir pekan ini, usai ia tidak memainkan sosok seperti Steven Gerrard, Raheem Sterling, Jordan Henderson, dan Mario Balotelli sebagai starter.
"Saya tahu apa yang saya lakukan, saya tahu bahwa tim akan ada di sini malam ini untuk mendapat hasil, kami sudah melihat hal tersebut hampir terjadi. Kami benar-benar tampil dengan baik," tutur Rodgers pada ITV.
"Kami kecewa dengan hasil yang kami dapatkan, namun dari penampilan yang kami tunjukkan, ada banyak hal positif. Ada beberapa pemain muda yang bermain dengan baik, mereka beradaptasi dengan Liverpool, dan kami akan mengambil hal positif dari pertandingan tersebut," pungkasnya.
Liverpool akhirnya kalah 0-1 dari Real Madrid, lewat gol yang dicetak oleh Karim Benzema. [initial]
(itv/rer)
Rodgers mendapat kritik dari berbagai pihak karena lebih mengutamakan pertandingan melawan Chelsea akhir pekan ini, usai ia tidak memainkan sosok seperti Steven Gerrard, Raheem Sterling, Jordan Henderson, dan Mario Balotelli sebagai starter.
"Saya tahu apa yang saya lakukan, saya tahu bahwa tim akan ada di sini malam ini untuk mendapat hasil, kami sudah melihat hal tersebut hampir terjadi. Kami benar-benar tampil dengan baik," tutur Rodgers pada ITV.
"Kami kecewa dengan hasil yang kami dapatkan, namun dari penampilan yang kami tunjukkan, ada banyak hal positif. Ada beberapa pemain muda yang bermain dengan baik, mereka beradaptasi dengan Liverpool, dan kami akan mengambil hal positif dari pertandingan tersebut," pungkasnya.
Liverpool akhirnya kalah 0-1 dari Real Madrid, lewat gol yang dicetak oleh Karim Benzema. [initial]
(itv/rer)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 4 November 2014 23:03
-
Liga Spanyol 4 November 2014 21:59
-
Liga Champions 4 November 2014 21:42
-
Liga Spanyol 4 November 2014 21:25
-
Liga Champions 4 November 2014 19:45
Ingin Kalahkan Liverpool, Arbeloa Tuntut Madrid Tetap Kerja Keras
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Maret 2025 05:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 05:15
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 05:02
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 04:56
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 04:32
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 04:15
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...