
Kabarnya, Pogba adalah pemain yang diminta secara khusus oleh Zinedine Zidane. Memang sudah lama Zidane menyatakan rasa kagumnya kepada Pogba. Zidane telah berkali-kali melontarkan pujian kepada Pogba.
Menurut La Gazzetta dello Sport, Madrid sudah melakukan pendekatan kepada orang-orang dekat Pogba. Mereka ingin mengetahui apakah Pogba bersedia pindah ke ibukota Spanyol musim depan.
Selain itu, Madrid juga sudah mempersiapkan dana belanja sebesar 120 juta euro untuk gelandang asal Prancis itu. Mereka berharap Juve akan bersedia menerima tawaran besar tersebut.
Jika Pogba datang, maka Madrid hampir bisa dipastikan akan melepas James Rodriguez atau Isco. Dua pemain itu sudah karang mendapatkan kesempatan bermain musim ini. Jika Pogba datang, situasi mereka akan semakin sulit di Madrid. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 8 Juni 2016 20:42
-
Liga Italia 8 Juni 2016 18:33
-
Liga Italia 8 Juni 2016 17:50
-
Liga Spanyol 8 Juni 2016 15:29
-
Liga Spanyol 8 Juni 2016 10:25
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...