
Bola.net - Legenda Real Madrid yang kini bermain untuk Al-Sadd, Raul, menyebut bahwa Liga Champions musim ini amat sulit untuk diprediksi. Ia tak bisa menyebut secara pasti siapa yang akan menjadi juara karena ada banyak tim yang kuat bertaburan.
Barcelona sukses menaklukkan Manchester City di Inggris 2-0 dan Bayern Munich pulang setelah mengalahkan Arsenal dengan skor yang sama pekan lalu. Namun demikian, tim yang kalah di leg pertama sama-sama masih memiliki kans besar untuk bangkit di laga berikut.
Untuk itulah Raul tak bisa menentukan siapa yang akan jadi juara musim ini.
"Amat sulit untuk memprediksi kompetisi ini, karena anda lihat semua tim kandang justru kalah minggu lalu," tutur Raul pada reporter.
"Ada banyak tim yang kuat, tahun ini anda membutuhkan usaha ekstra untuk memenangkannya, karena ini sudah menjadi kontes yang amat ketat," pungkasnya. [initial]
(gl/rer)
Barcelona sukses menaklukkan Manchester City di Inggris 2-0 dan Bayern Munich pulang setelah mengalahkan Arsenal dengan skor yang sama pekan lalu. Namun demikian, tim yang kalah di leg pertama sama-sama masih memiliki kans besar untuk bangkit di laga berikut.
Untuk itulah Raul tak bisa menentukan siapa yang akan jadi juara musim ini.
"Amat sulit untuk memprediksi kompetisi ini, karena anda lihat semua tim kandang justru kalah minggu lalu," tutur Raul pada reporter.
"Ada banyak tim yang kuat, tahun ini anda membutuhkan usaha ekstra untuk memenangkannya, karena ini sudah menjadi kontes yang amat ketat," pungkasnya. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 24 Februari 2014 23:50
-
Liga Champions 24 Februari 2014 22:26
-
Liga Champions 24 Februari 2014 22:20
-
Liga Champions 24 Februari 2014 21:02
-
Liga Champions 24 Februari 2014 21:02
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...