
Bola.net - Cedera parah yang dialami oleh Jese Rodriguez dianggap Sergio Ramos menutupi sukses Real Madrid lolos ke perempat final Liga Champions.
Los Merengues mengalahkan Schalke dengan skor 3-1 di Bernabeu dini hari tadi dan berhasil memastikan diri masuk di 8 besar dengan total agregat 9-2. Namun kabar duka datang dari Jese, pemain muda klub, yang divonis mengalami kerusakan ligamen dan harus absen hingga akhir musim nanti.
Ramos menyesalkan kejadian yang menimpa rekannya itu dan berharap Jese bisa segera pulih dari cederanya.
"Cedera yang dialami oleh Jese menutupi sukses kami menuju perempat final," jelas Ramos, sebagaimana dikutip oleh Inside Spanish Football.
"Kami berharap cedera yang ia alami amat ringan, namun kami baru saja diberitahu bahwa cederanya cukup serius. Itu amat kami sesalkan karena ia memberikan banyak hal positif terhadap tim ini," pungkasnya. [initial]
(isf/rer)
Los Merengues mengalahkan Schalke dengan skor 3-1 di Bernabeu dini hari tadi dan berhasil memastikan diri masuk di 8 besar dengan total agregat 9-2. Namun kabar duka datang dari Jese, pemain muda klub, yang divonis mengalami kerusakan ligamen dan harus absen hingga akhir musim nanti.
Ramos menyesalkan kejadian yang menimpa rekannya itu dan berharap Jese bisa segera pulih dari cederanya.
"Cedera yang dialami oleh Jese menutupi sukses kami menuju perempat final," jelas Ramos, sebagaimana dikutip oleh Inside Spanish Football.
"Kami berharap cedera yang ia alami amat ringan, namun kami baru saja diberitahu bahwa cederanya cukup serius. Itu amat kami sesalkan karena ia memberikan banyak hal positif terhadap tim ini," pungkasnya. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 18 Maret 2014 22:08
-
Liga Spanyol 18 Maret 2014 20:57
'Menangi El Clasico, Madrid Bisa Tendang Barca Dari Jalur Juara'
-
Liga Spanyol 18 Maret 2014 20:50
-
Liga Spanyol 18 Maret 2014 20:36
-
Liga Spanyol 18 Maret 2014 19:39
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...