
Bola.net - Sebuah pernyataan dilontarkan oleh pelatih baru Real Madrid, Carlo Ancelotti sesaat sebelum digelarnya uji coba antara Real Madrid melawan PSG.
Menurut pelatih asal Italia ini, ada kesamaan antara PSG dengan tim yang kini dilatihnya, Real Madrid. Yakni ambisi besar yang dimiliki kedua klub. Namun ada juga perbedaan yang menjadi pembeda kedua tim.
"Kedua tim memiliki ambisi sama. PSG adalah tim hebat, tetapi Real Madrid adalah klub dengan sejarah terbaik di sepakbola. Sulit mengalahkan sejarah," ungkapnya.
Ditambahkan Ancelotti, mantan klubnya musim lalu itu kini tengah menuju jalan untuk menjadi tim yang hebat. Meskipun begitu, Ancelotti mengingatkan bahwa investasi besar-besaran yang dilakukan PSG memang akan membuat Les Parisiens jadi tim hebat, tapi untuk mencetak sejarah itu butuh waktu.
"PSG tengah mengambil langkah untuk menjadi tim hebat. Mereka telah menginvestasikan banyak uang untuk pemain-pemain hebat, tetapi membuat sejarah membutuhkan waktu," tandasnya.[initial]
Menurut pelatih asal Italia ini, ada kesamaan antara PSG dengan tim yang kini dilatihnya, Real Madrid. Yakni ambisi besar yang dimiliki kedua klub. Namun ada juga perbedaan yang menjadi pembeda kedua tim.
"Kedua tim memiliki ambisi sama. PSG adalah tim hebat, tetapi Real Madrid adalah klub dengan sejarah terbaik di sepakbola. Sulit mengalahkan sejarah," ungkapnya.
Ditambahkan Ancelotti, mantan klubnya musim lalu itu kini tengah menuju jalan untuk menjadi tim yang hebat. Meskipun begitu, Ancelotti mengingatkan bahwa investasi besar-besaran yang dilakukan PSG memang akan membuat Les Parisiens jadi tim hebat, tapi untuk mencetak sejarah itu butuh waktu.
"PSG tengah mengambil langkah untuk menjadi tim hebat. Mereka telah menginvestasikan banyak uang untuk pemain-pemain hebat, tetapi membuat sejarah membutuhkan waktu," tandasnya.[initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 27 Juli 2013 20:30
-
Liga Champions 27 Juli 2013 20:17
-
Liga Eropa Lain 27 Juli 2013 10:50
-
Liga Italia 27 Juli 2013 05:30
-
Liga Champions 27 Juli 2013 04:31
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...