
Bola.net - Prediksi starting XI perempat final Liga Champions 2022-2023. Tengah pekan ini, kompetisi klub top Eropa tersebut akan memasuki leg pertama babak 8 besar Liga Champions.
Liga Champions musim 2022/23 menjanjikan banyak kejutan, sama seperti musim-musim sebelumnya. Bolaneters dapat menyaksikan pertandingan antara tim-tim top Eropa secara live di SCTV dan melalui layanan live streaming Vidio.
Kali ini, delapan tim lolos babak perempat final cukup menarik. Ada nama-nama favorit seperti Real Madrid, Manchester City, dan Bayern Munchen. Ada pula tim-tim kuda hitam seperti Napoli dan Benfica.
Advertisement
Rabu (12/4/2023) dini hari WIB nanti, babak 8 besar Liga champions akan dimulai dengan laga Benfica vs Inter dan Man City vs Bayern Munchen.
Yuk simak prediksi starting XI perempat final Liga Champions 2022-2023 selengkapnya di bawah ini, Bolaneters!
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Benfica vs Inter Milan, Rabu 12 April 2023
BENFICA XI: Vlachodimos; Gilberto, Antonio Silva, Morato, Grimaldo; Florentino, Chiquinho; Joao Mário, Aursnes, Neres; Goncalo Ramos
Absen: Otamendi, Bah, Goncalo Guedes, Draxler
Risiko akumulasi kartu: Florentino, Goncalo Ramos, Joao Mario
INTER MILAN XI: Onana; Darmian, Acerbi, Bastoni; Dumfries, Barella, Brozovic, Mkhitaryan, Dimarco; Lautaro Martinez, Lukaku
Absen: Skriniar, Calhanoglu
Risiko akumulasi kartu: Bastoni, Dimarco, Martinez
Man City vs Bayern Munchen, Rabu 12 April 2023
MAN CITY XI: Ederson; Akanji, Ruben Dias, Ake; Stones, Rodri; Bernardo Silva, De Bruyne, Gundogan, Grealish; Haaland
Absen: Foden
Risiko akumulasi kartu: Akanji
BAYERN MUNCHEN XI: Sommer; Pavard, De Ligt, Upamecano, Davies; Kimmich, Goretzka; Coman, Musiala, Mane; Muller
Absen: -
Risiko akumulasi kartu: Kimmich, Mazraoui
Real Madrid vs Chelsea, Kamis 13 April 2023
REAL MADRID XI: Courtois; Carvajal, Eder Militao, Rudiger, Camavinga; Modric, Tchouameni, Kroos; Valverde, Benzema, Vinicius Junior
Absen: Mendy
Risiko akumulasi kartu: -
CHELSEA XI: Kepa; James, Fofana, Koulibaly, Chilwell; Kante, Kovacic, Enzo Enzo Fernandez; Sterling, Havertz, Joao Felix
Absen: Broja, Azpilicueta, Thiago Silva
Risiko akumulasi kartu: Kepa, Thiago Silva, Enzo Fernandez, Gallagher, James, Koulibaly, Mudryk
AC Milan vs Napoli, Kamis 13 April 2023
AC MILAN XI: Maignan; Calabria, Tomori, Kjaer, Theo Hernandez; Tonali, Krunic, Bennacer; Diaz; Leao, Giroud
Absen: -
Risiko akumulasi kartu: Ballo-Toure, Krunic, Tomori, Tonali
NAPOLI XI: Meret; Di Lorenzo, Kim, Rrahmani, Mario Rui; Lobotka, Anguissa, Zielinski; Lozano, Raspadori, Kvaratskhelia
Absen: Osimhen
Risiko akumulasi kartu: Kim, Juan Jesus, Politano
Jadwal Liga Champions
Delapan tim lolos 8 besar Liga Champions tersebut kemudian akan berebut empat tiket menuju babak semifinal. Berikut jadwal perempat final Liga Champions 2022-2023 selengkapnya:
Leg pertama
Rabu, 12 April 2023
02.00 WIB | Benfica vs Inter Milan
02.00 WIB | Man City vs Bayern Munchen
Kamis, 13 April 2023
02.00 WIB | Real Madrid vs Chelsea
02.00 WIB | AC Milan vs Napoli
Leg kedua
Rabu, 19 April 2023
02.00 WIB | Napoli vs AC Milan
02.00 WIB | Chelsea vs Real Madrid
Kamis, 20 April 2023
02.00 WIB | Inter Milan vs Benfica
02.00 WIB | Bayern Munchen vs Man City
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 10 April 2023 18:20
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...