
Arsenal sudah memenangkan laga perdana mereka di fase grup musim ini ketika bertamu ke Marseille. Kali ini, bermain di depan pendukung sendiri, Arsenal diharapkan akan mampu kembali mendulang tiga poin.
Namun laga itu nanti tak akan mudah. Napoli asuhan Rafael Benitez menunjukkan permainan rapi nan berbahaya. Salah satu faktor kuatnya Napoli adalah suntikan pemain-pemain anyar dari Real Madrid.
Ada nama Gonzalo Higuain, Raul Albiol dan Jose Callejon di skuad Napoli musim ini. Mereka semua adalah rekan Ozil musim lalu semasa masih membela Real Madrid. Ozil memberikan peringatan bahwa ia siap membuat rekan-rekannya pulang dengan kepala tertunduk.
Looking forward to meet on tuesday Higuain, Albiol and Callejon. But: sorry. We have no presents... #championsleague #ucl
— Mesut Özil (@MesutOzil1088) September 30, 2013
'Tak sabar untuk bertemu Higuain Albiol dan Callejon pada hari Selasa. Tapi maaf, kami tak punya hadiah...'
Ozil tak butuh waktu lama untuk bisa berkontribusi kepada Arsenal. Ia mendapatkan kesuksesan instan dan sudah menjadi pujaan fans Arsenal sejak pertama datang ke Emirates Stadium. [initial]
Wenger: Arsenal Memang Alami Krisis
Dibuang Wenger, Gervinho Berharap Napoli Kalahkan Arsenal
Wenger Tegaskan Arsenal Punya Hasrat Juara (twit/hsw)
Advertisement
Advertisement
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 29 September 2013 14:28
-
Liga Spanyol 29 September 2013 13:04
-
Liga Spanyol 29 September 2013 11:31
-
Liga Spanyol 29 September 2013 10:14
-
Liga Spanyol 29 September 2013 09:53
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...