
Bola.net - Manuel Pellegrini menegaskan belum terlalu khawatir dengan peluang Manchester City di Liga Champions. City memang baru saja kalah 1-2 dari Juventus dalam pertandingan pembuka Grup D yang digelar di Etihad Stadium.
Bagi Pellegrini, Liga Champions memang kompetisi istimewa. Ia mengakui bahwa City tidak tampil istimewa dalam laga tadi, namun menyatakan bahwa timnya sebenarnya bermain lebih baik dari Juventus.
"Saya rasa Liga Champions memang istimewa. Kami tidak bermain dengan sangat-sangat baik, tapi kami juga tidak tampil buruk. Kami bermain lebih bagus dari Juventus," terang Pellegrini kepada BT Sports.
Pellegrini menambahkan bahwa ia masih yakin City akan bisa lolos ke babak 16 besar nantinya. Belajar dari pengalaman musim-musim sebelumnya, City tetap bisa lolos meski sempat kalah pada laga perdana fase grup.
"Dua musim lalu, kami bisa lolos ke babak 16 besar meski kalah dalam pertandingan pertama fase grup. Tak ada yang perlu dikhawatirkan. Musim lalu juga sama dan kami tetap lolos." [initial]
(foti/hsw)
Bagi Pellegrini, Liga Champions memang kompetisi istimewa. Ia mengakui bahwa City tidak tampil istimewa dalam laga tadi, namun menyatakan bahwa timnya sebenarnya bermain lebih baik dari Juventus.
"Saya rasa Liga Champions memang istimewa. Kami tidak bermain dengan sangat-sangat baik, tapi kami juga tidak tampil buruk. Kami bermain lebih bagus dari Juventus," terang Pellegrini kepada BT Sports.
Pellegrini menambahkan bahwa ia masih yakin City akan bisa lolos ke babak 16 besar nantinya. Belajar dari pengalaman musim-musim sebelumnya, City tetap bisa lolos meski sempat kalah pada laga perdana fase grup.
"Dua musim lalu, kami bisa lolos ke babak 16 besar meski kalah dalam pertandingan pertama fase grup. Tak ada yang perlu dikhawatirkan. Musim lalu juga sama dan kami tetap lolos." [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 15 September 2015 23:47
-
Liga Italia 15 September 2015 23:15
-
Liga Champions 15 September 2015 14:00
-
Liga Champions 15 September 2015 13:01
Buffon: Semua Sedih Usai Dikalahkan Barca di Final Musim Lalu
-
Liga Champions 15 September 2015 12:16
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 03:55
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 03:16
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 02:07
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 01:44
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 24 Maret 2025 01:15
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...