
Bola.net - Tindakan sportif ditunjukkan para penggawa Atletico Madrid setelah laga final Liga Champions. Meski kalah, para pemain Atleti tidak sungkan mengakui bahwa Real Madrid memang tampil lebih baik.
Lebih jauh, beberapa pemain Los Rojiblancos pun mengucapkan selamat kepada rival sekota mereka itu. Para pemain Atleti juga tetap bangga dengan pencapaian mereka musim ini yang memang impresif.
"Inilah sepakbola, harus ada yang kalah dan menang. Saya ucapkan selamat kepada sang juara. Kami tetap tenang karena kami juga sudah mendapat bagian kami di La Liga," ucap Diego Godin kepada UEFA.com.
Hal yang sama disampaikan bek kiri Atleti Filipe Luis. "Real Madrid bermain hebat dan percaya bisa menang hingga detik terakhir. Selamat untuk mereka. Kami harus bangkit agar bisa lebih sukses musim depan," ucap Luis, juga kepada UEFA.com.
Adrian juga tak mau ketinggalan mengucapkan selamat kepada Madrid. "Kami harus mengucapkan selamat kepada Real Madrid. Mereka adalah tim hebat dan layak mendapat ucapan selamat kami." [initial]
(uefa/hsw)
Lebih jauh, beberapa pemain Los Rojiblancos pun mengucapkan selamat kepada rival sekota mereka itu. Para pemain Atleti juga tetap bangga dengan pencapaian mereka musim ini yang memang impresif.
"Inilah sepakbola, harus ada yang kalah dan menang. Saya ucapkan selamat kepada sang juara. Kami tetap tenang karena kami juga sudah mendapat bagian kami di La Liga," ucap Diego Godin kepada UEFA.com.
Hal yang sama disampaikan bek kiri Atleti Filipe Luis. "Real Madrid bermain hebat dan percaya bisa menang hingga detik terakhir. Selamat untuk mereka. Kami harus bangkit agar bisa lebih sukses musim depan," ucap Luis, juga kepada UEFA.com.
Adrian juga tak mau ketinggalan mengucapkan selamat kepada Madrid. "Kami harus mengucapkan selamat kepada Real Madrid. Mereka adalah tim hebat dan layak mendapat ucapan selamat kami." [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Open Play 24 Mei 2014 22:51
-
Open Play 24 Mei 2014 22:29
-
Piala Dunia 24 Mei 2014 19:50
-
Liga Champions 24 Mei 2014 19:15
-
Liga Champions 24 Mei 2014 18:25
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...