
Bola.net - Juventus menang 2-1 di kandang Manchester City pada matchday 1 Grup D Liga Champions 2015/16, Rabu (16/9). Giorgio Chiellini mencetak own goal dalam laga ini.
City unggul melalui bunuh diri Chiellini menit 57. Namun, Juventus keluar sebagai pemenang melalui gol-gol Mario Mandzukic menit 70 dan Alvaro Morata menit 81.
Chiellini adalah pemain Juventus pertama sejak Oktober 2003 yang mencetak own goal di Liga Champions. Pemain terakhir yang melakukannya adalah mantan bek Kroasia Igor Tudor.
(opta/gia)
City unggul melalui bunuh diri Chiellini menit 57. Namun, Juventus keluar sebagai pemenang melalui gol-gol Mario Mandzukic menit 70 dan Alvaro Morata menit 81.
Chiellini adalah pemain Juventus pertama sejak Oktober 2003 yang mencetak own goal di Liga Champions. Pemain terakhir yang melakukannya adalah mantan bek Kroasia Igor Tudor.
2003 - Juventus' last Champions League own goal came in October 2003 (by Igor Tudor). Unlucky. #UCL #CityJuve
— OptaPaolo (@OptaPaolo) September 15, 2015
Own goal Tudor itu tercipta ketika Juventus menjamu Real Sociedad di fase grup musim 2003/04. Juventus menang 4-2 lewat brace David Trezeguet dan Marco Di Vaio.
Chiellini memang cukup sial. Namun beruntung, ada Mandzukic dan Morata yang memutarbalikkan keadaan. [initial]
Stat Attack:
- Clean Sheet 635 Menit City Putus Oleh Mandzukic
- 'Quattrick' Morata di Liga Champions
- Juventus Patahkan Kutukan Tanah Inggris
- Juventus 16 Musim di UCL, Milan 17
- Griezmann Ikuti Jejak Simeone, Aguero dan Costa
- La Liga 3, Premier League 0
- Draxler Pencetak Gol UCL Termuda Wolfsburg
- Schweinsteiger 13 Musim di UCL, Rekor Jerman
- Buka Keran Gol di PSG, Di Maria Butuh 118 Menit
- Di Maria Cetak Gol Perdana UCL 2015/16
- 3 Hattrick UCL CR7 Dengan Seragam Madrid
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 15 September 2015 23:47
-
Liga Italia 15 September 2015 23:15
-
Liga Champions 15 September 2015 14:00
-
Liga Champions 15 September 2015 13:01
Buffon: Semua Sedih Usai Dikalahkan Barca di Final Musim Lalu
-
Liga Champions 15 September 2015 12:16
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...