
Kiper asal Kolombia tahu bahwa mereka ada dalam kondisi sulit, usai kalah 0-2 di leg pertama di Emirates, namun ia masih berharap mereka bisa bermain baik dan lolos ke babak berikutnya.
"Ini adalah momen yang menjadi bagian dari sepakbola. Anda harus siap menghadapi semua momen seperti ini. Sebagai pesepakbola, anda selalu mengharap bisa menjalani momen yang bagus, namun kami tahu ini adalah olahraga dan saat ini kami sedang tidak terlalu baik," tutur Ospina menurut laporan Blu Radio.
"Kami berharap bisa bermain dengan baik dan lolos ke babak berikutnya di Liga Champions."
Ospina sendiri mendapatkan tempat sebagai kiper di tim utama, usai Petr Cech mengalami cedera dan ia mengaku siap menerima keputusan apapun dari Arsene Wenger di masa depan.
"Kita harus menghormati semua keputusan yang diambil oleh pelatih. Sementara sebagai pemain, kita hanya bisa terus bekerja keras di tiap sesi latihan dan menunggu kesempatan datang." [initial]
(blu/rer)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 15 Maret 2016 23:36
-
Liga Champions 15 Maret 2016 23:14
-
Liga Champions 15 Maret 2016 23:01
-
Liga Champions 15 Maret 2016 22:57
-
Piala Dunia 15 Maret 2016 22:48
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:34
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:19
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:06
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 21:16
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 21:00
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:48
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...