
Bola.net - Samir Nasri mengatakan Manchester City sudah membuktikan bahwa mereka bisa bermain tanpa Sergio Aguero dan Yaya Toure, usai mengalahkan AS Roma 2-0 di Liga Champions (11/12) dan lolos ke babak 16 besar.
Aguero, top skorer Premier League dengan 14 gol, mengalami cedera lutut, sementara Toure harus menjalani hukuman larangan bermain. Namun hal tersebut nyatanya tak menghalangi tim meraih kemenangan di Italia, lewat gol dari Nasri dan Pablo Zabaleta.
"Penampila tim sungguh luar biasa. Amat penting bagi saya untuk mencetak gol karena usai menjalani operasi, saya butuh sedikit waktu untuk kembali ke level permainan terbaik saya," tutur Nasri pada Sky Sports.
"Yaya tidak ada di sini, Aguero tidak ada di sini...amat penting bagi kami untuk menunjukkan bahwa kami adalah sebuah tim yang utuh dan kami melakukannya malam ini," pungkasnya. [initial]
(sky/rer)
Aguero, top skorer Premier League dengan 14 gol, mengalami cedera lutut, sementara Toure harus menjalani hukuman larangan bermain. Namun hal tersebut nyatanya tak menghalangi tim meraih kemenangan di Italia, lewat gol dari Nasri dan Pablo Zabaleta.
"Penampila tim sungguh luar biasa. Amat penting bagi saya untuk mencetak gol karena usai menjalani operasi, saya butuh sedikit waktu untuk kembali ke level permainan terbaik saya," tutur Nasri pada Sky Sports.
"Yaya tidak ada di sini, Aguero tidak ada di sini...amat penting bagi kami untuk menunjukkan bahwa kami adalah sebuah tim yang utuh dan kami melakukannya malam ini," pungkasnya. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 10 Desember 2014 18:16
-
Liga Champions 10 Desember 2014 17:50
-
Liga Champions 10 Desember 2014 17:34
-
Liga Champions 10 Desember 2014 17:21
-
Liga Champions 10 Desember 2014 12:11
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 17:03
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 16:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 16:05
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:24
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...