
Bola.net - Laga 16 besar Liga Champions yang mempertemukan Chelsea dengan PSG tengah pekan kemarin memang masih menyisakan sejumlah kontroversi. Selain kartu merah yang diterima Zlatan Ibrahimovic, aksi para pemain Chelsea yang mengerubungi wasit juga mendapat banyak kecaman.
Meski laga berakhir imbang, pada akhirnya PSG mampu mendepak The Blues dari kejuaraan antar klub paling prestisius se-Eropa tersebut. Salah satu sosok yang berperan besar dalam tumbangnya Chelsea tak lain adalah mantan pemain mereka, David Luiz.
Meski sempat terlibat psy-war, Jose Mourinho nampaknya memiliki hubungan baik dengan para mantan anak asuhnya seperti Zlatan Ibrahimovic dan David Luiz.
Hal itu seperti dikonfirmasi oleh akun Twitter resmi Chelsea yang mengatakan kalau selepas laga, Jose Mourinho menemui semua pemain PSG, berbicara dan memberikan ucapan selamat.
(sqw/jrc)
Meski laga berakhir imbang, pada akhirnya PSG mampu mendepak The Blues dari kejuaraan antar klub paling prestisius se-Eropa tersebut. Salah satu sosok yang berperan besar dalam tumbangnya Chelsea tak lain adalah mantan pemain mereka, David Luiz.
Meski sempat terlibat psy-war, Jose Mourinho nampaknya memiliki hubungan baik dengan para mantan anak asuhnya seperti Zlatan Ibrahimovic dan David Luiz.
Hal itu seperti dikonfirmasi oleh akun Twitter resmi Chelsea yang mengatakan kalau selepas laga, Jose Mourinho menemui semua pemain PSG, berbicara dan memberikan ucapan selamat.
Jose Mourinho reports he had a good meeting with the players post-PSG game in which everyone spoke. #CFC
— Chelsea FC (@ChelseaFC) March 13, 2015
Meski sudah terdepak dari ajang Liga Champions, Chelsea masih berpeluang untuk mengakhiri musim ini dengan status double winners. [initial]
Baca Juga:
- Mourinho: Semua Tim Ingin Berada di Posisi Chelsea
- Mou Perintahkan Pemain Chelsea Bayar Denda, Bukan Klub
- PSG Ingin Bajak Ivanovic dari Chelsea
- Pellegrini: Mourinho Ingin Menang Dengan Cara Yang Salah
- Chelsea Tersisih dari UCL, Premier League Terancam? Ini Teori Wenger dan Koeman
- Mourinho: Meski Tersingkir, Chelsea Tidak Pernah Kalah
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 14 Maret 2015 18:00
-
Liga Inggris 14 Maret 2015 07:38
-
Liga Champions 14 Maret 2015 07:26
-
Liga Inggris 14 Maret 2015 06:47
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:41
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 13:31
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:30
-
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025 13:16
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:15
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...