
Bola.net - Pelatih Chelsea, Jose Mourinho memberikan pujian atas kolaborasi apik yang ditunjukkan Cesc Fabregas dan Ruben Loftus-Cheek saat melawan Maccabi Tel Aviv tengah pekan ini.
Bermain di Stamford Bridge di laga pembuka penyisihan grup Liga Champions, The Blues mampu meraih kemenangan secara meyakinkan dengan empat gol tanpa balas.
Mourinho sendiri memenuhi janji untuk mengubah komposisi skuatnya. Salah satunya dengan memainkan Loftus-Cheek menggantikan Nemanja Matic.
Pemain 19 tahun itu bertandem dengan Fabregas di lini The Blues. Dan penampilan yang ditunjukkan keduanya pun menuai pujian dari Mourinho.
"Kami memindahkan bola dengan sangat baik. Fabregas dan Loftus-Cheek telah memberi kecepatan kepada tim. Bola secara cepat meninggalkan daerah pertahanan dan mencapai para penyerang," tandasnya.[initial]
(cfc/dzi)
Bermain di Stamford Bridge di laga pembuka penyisihan grup Liga Champions, The Blues mampu meraih kemenangan secara meyakinkan dengan empat gol tanpa balas.
Mourinho sendiri memenuhi janji untuk mengubah komposisi skuatnya. Salah satunya dengan memainkan Loftus-Cheek menggantikan Nemanja Matic.
Pemain 19 tahun itu bertandem dengan Fabregas di lini The Blues. Dan penampilan yang ditunjukkan keduanya pun menuai pujian dari Mourinho.
"Kami memindahkan bola dengan sangat baik. Fabregas dan Loftus-Cheek telah memberi kecepatan kepada tim. Bola secara cepat meninggalkan daerah pertahanan dan mencapai para penyerang," tandasnya.[initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 16 September 2015 22:35
-
Liga Inggris 16 September 2015 19:54
-
Liga Inggris 16 September 2015 18:05
-
Liga Inggris 16 September 2015 17:41
Skuat Arsenal Dinilai Sudah Cukup untuk Juarai Premier League
-
Liga Inggris 16 September 2015 15:39
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 25 Maret 2025 18:24
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 18:11
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 18:01
-
Liga Inggris 25 Maret 2025 17:51
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 17:12
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 17:05
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...