
Bola.net - - Pelatih Manchester City, Josep Guardiola menegaskan bahwa timnya tak akan mengendurkan gas saat tandang ke markas Shakhtar Donetsk dengan tetap mengincar kemenangan.
Manchester City sendiri sudah dipastikan lolos sebagai juara grup F Liga Champions. Namun Guardiola menegaskan mereka tak akan begitu saja melepas pertandingan ini dengan tetap mengincar tiga poin.
Shakhtar sendiri pada pertandingan tersebut butuh kemenangan atau setidaknya satu poin untuk bisa lolos ke babak 16 besar. Sementara kekalahan akan membuat mereka gagal lolos bila Napoli mampu mengalahkan Feyenoord di tempat berbeda.
"Saya telah mengatakan pada orang-orang yang tak ingin bermain di Shakhtar untuk memberitahu saya karena kami akan pergi ke sana untuk menang," ujarnya.
"Ini sebuah kesempatan besar untuk menang dengan lebih banyak poin, bahkan meskipun kami sudah lolos. Kevin De Bruyne akan memiliki beberapa hari istirahat, tapi kami akan bersiap seperti biasanya," tandasnya.
BACA JUGA:
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 3 Desember 2017 12:21
-
Liga Inggris 3 Desember 2017 11:22
-
Liga Inggris 3 Desember 2017 04:00
-
Liga Inggris 3 Desember 2017 03:50
-
Liga Inggris 3 Desember 2017 03:30
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...