
Meski demikian, Aubameyang tidak mau menutup pintu bagi tim lain. adalah salah satu tim yang menginginkannya. Namun Aubameyang nampaknya sedikit kecewa karena PSG tidak melakukan transfer besar musim panas lalu.
"Soal PSG, kita lihat saja. Saya merasa transfer mereka musim panas lalu masing kurang... Saya memiliki ekspektasi mereka akan membeli lebih banyak pemain. Tapi PSG masih tetap tim besar dan akan menjadi juara Ligue 1 musim ini. Tapi mereka akan mendapatkan gangguan serius dari satu atau dua tim lain," terang Aubameyang kepada Onze.
Aubameyang menambahkan bahwa PSG sudah berusaha mendatangkannya hampir setiap musim. Namun PSG tidak pernah serius dengan tawaran mereka.
"Mereka menghubungi saya pasa akhir musim pertama saya di Dortmund. Juga musim panas selanjutnya. Mereka mendekati saya hampir setiap musim. Tapi upaya mereka masih kurang, itu saja yang bisa saya katakan." [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 3 Oktober 2016 18:24
-
Open Play 2 Oktober 2016 15:57
-
Liga Spanyol 2 Oktober 2016 11:32
-
Liga Eropa Lain 2 Oktober 2016 01:40
-
Liga Italia 30 September 2016 21:03
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:59
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...