
Bola.net - - Per Mertesacker mengatakan harus membenahi pertahanan mereka jelang laga tengah pekan ini.
The Gunners akan terbang ke Jerman untuk menghadapi Bayern Munchen di Liga Champions.
Tim asuhan Arsene Wenger tersingkir di babak 16 besar di enam musim terakhir.
Dan kapten klub, Mertesacker, mengatakan bahwa klubnya harus coba bertahan lebih solid, jika mereka memang ingin melangkah lebih jauh di kompetisi elit antarklub Eropa musim ini.
Arsenal
"Saya kira pertahanan yang disiplin adalah sesuatu yang harus kami terapkan, karena itulah yang kita butuhkan. Jika anda ingin di puncak, anda harus disiplin. Kami harus fokus soal itu, dan dari situ kami akan bisa membangun serangan yang baik," tutur Mertesacker menurut Daily Star.
"Yang membuat kami bersemangat adalah, kami menunjukkan performa yang baik soal pertahanan musim ini. Kami punya potensi untuk melakukan itu. Saya melihat ada pertanda bagus di sesi latihan yang kami ikuti."
"Pertandingan pekan lalu krusial untuk kami dan Liga Champions juga masif, karena kami ingin membuktikan bahwa kami juga bisa bermain bagus di level Internasional. Bayern Munchen akan memberikan kami kesempatan untuk itu. Itulah mengapa kami bermain di Liga Champions."
Baca Juga:
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 13 Februari 2017 21:38
-
Liga Champions 13 Februari 2017 20:11
-
Liga Champions 13 Februari 2017 17:05
-
Liga Champions 13 Februari 2017 16:24
-
Liga Champions 13 Februari 2017 16:20
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 06:34
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 06:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...