
Bola.net - Striker Juventus, Fernando Llorente memberikan opini terkait kekalahan yang dialami timya saat bertandang ke markas Atletico Madrid semalam (01/10). Menurut pemain asal Spanyol ini, kekalahan tipis 0-1 itu terjadi karena Juve kalah dominan dalam sektor sayap.
"Laga berjalan sangat ketat dan taktikal. Mereka menguasai sektor sayap lebih banyak dari kami, lalu dari situlah mereka berhasil memetik gol yang menyakiti kami," ungkap Llorente seperti dilansir UEFA.
"Hasil seri sebenarnya lebih adil bagi kedua tim, namun laga semacam ini selalu ditentukan oleh detail kecil."
Gol tunggal dalam pertandingan tersebut dicetak oleh winger Arda Turan, memanfaatkan umpan matang dari sektor sayap yang dilepaskan oleh fullback Juanfran. (uefa/mri)
"Laga berjalan sangat ketat dan taktikal. Mereka menguasai sektor sayap lebih banyak dari kami, lalu dari situlah mereka berhasil memetik gol yang menyakiti kami," ungkap Llorente seperti dilansir UEFA.
"Hasil seri sebenarnya lebih adil bagi kedua tim, namun laga semacam ini selalu ditentukan oleh detail kecil."
Gol tunggal dalam pertandingan tersebut dicetak oleh winger Arda Turan, memanfaatkan umpan matang dari sektor sayap yang dilepaskan oleh fullback Juanfran. (uefa/mri)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 1 Oktober 2014 04:10
-
Open Play 1 Oktober 2014 01:51
-
Open Play 1 Oktober 2014 01:28
-
Liga Champions 1 Oktober 2014 00:15
-
Liga Champions 30 September 2014 23:41
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...