
Bola.net - Jelang pertandingan kontra Manchester City, Pemain Barcelona FC Javier Mascherano memberikan komentarnya terhadap lawan mainnya tersebut. Menurut Mascherano, striker Manchester City Sergio Aguero merupakan salah satu striker terhebat di dunia.
Dalam pertandingan leg pertama di Etihad, Manchester City memang tidak diperkuat oleh Aguero karena masih cedera. Di leg kedua ini, Aguero diperkirakan turun dari menit awal pertandingan.
"Saya pikir pertandingan nanti Man City akan lebih kuat di lini depan. Mereka akan mencoba menggunakan banyak pemain menyerang. Saya tahu Aguero, ia adalah salah satu penyerang terbaik di dunia," ujarnya.
"Ia pantas untuk mengacaukan hari anda, jadi kami akan mencoba menghentikannya dengan tidak memberikan ruang, membuatnya tidak nyaman," imbuh Mascherano.
Pria asal Argentina ini juga berkomentar perihal ambisi Barcelona FC di musim ini dan ingin menyabet semua gelar yang diikuti oleh Barcelona.
"Tentunya motivasi kami untuk menang. Di awal musim, anda berimajinasi bagaimana beberapa hal akan berkembang saat berjalannya musim. Berada di final Liga Champions, Bertarung untuk gelar La Liga, dan sebagainya," tutup Mascherano. [initial]
Dalam pertandingan leg pertama di Etihad, Manchester City memang tidak diperkuat oleh Aguero karena masih cedera. Di leg kedua ini, Aguero diperkirakan turun dari menit awal pertandingan.
"Saya pikir pertandingan nanti Man City akan lebih kuat di lini depan. Mereka akan mencoba menggunakan banyak pemain menyerang. Saya tahu Aguero, ia adalah salah satu penyerang terbaik di dunia," ujarnya.
"Ia pantas untuk mengacaukan hari anda, jadi kami akan mencoba menghentikannya dengan tidak memberikan ruang, membuatnya tidak nyaman," imbuh Mascherano.
Pria asal Argentina ini juga berkomentar perihal ambisi Barcelona FC di musim ini dan ingin menyabet semua gelar yang diikuti oleh Barcelona.
"Tentunya motivasi kami untuk menang. Di awal musim, anda berimajinasi bagaimana beberapa hal akan berkembang saat berjalannya musim. Berada di final Liga Champions, Bertarung untuk gelar La Liga, dan sebagainya," tutup Mascherano. [initial]
(gl/han)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 10 Maret 2014 23:20
-
Liga Champions 10 Maret 2014 21:53
-
Liga Inggris 10 Maret 2014 21:22
-
Liga Inggris 10 Maret 2014 20:29
-
Liga Champions 10 Maret 2014 19:35
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...