
Guardiola akan pergi dari Jerman begitu kontraknya habis di akhir musim. Ia akan melanjutkan karirnya di Inggris bersama Manchester City.
"Pep bakal ingin pergi lewat pintu depan, dengan cara yang terbaik. Ia akan membantu kami meraih semua gelar yang ada. Ia adalah pelatih yang dekat dengan pemainnya. Ketika saya cedera, ia selalu menghubungi saya dan mengatakan 'Javi, kami membutuhkanmu'," tutur Martinez pada G4 Communication.
"Tujuan utama kami adalah untuk memenangkan Liga Champions. Namun kami harus menghadapi tim monster seperti Barcelona dan Real Madrid, ini bakal amat sulit."
Bayern bakal bermain melawan Benfica di babak perempat final Liga Champions musim ini. [initial]
Baca Juga:
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 4 April 2016 22:58
-
Liga Champions 4 April 2016 20:30
-
Liga Inggris 4 April 2016 18:34
-
Liga Spanyol 4 April 2016 16:30
-
Liga Champions 4 April 2016 16:06
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...