
Bola.net - Pihak UEFA akhirnya mengumumkan nama Mark Clattenburg sebagai wasit yang akan memimpin pertandingan Bayern Munchen dan Barcelona. Kedua tim akan bertemu di leg kedua semifinal Liga Champions.
Sebelumnya, Clattenburg sudah pernah memimpin pertandingan yang melibatkan Barcelona, yakni saat melawan PSG di leg pertama perempat final Liga Champions. Saat itu, Blaugrana meraih kemenangan dengan skor 3-1.
Secara total, wasit asal Inggris tersebut telah memimpin enam laga Liga Champions musim ini. Selain Barcelona, dua laga yang melibatkan tim Spanyol lain yang pernah dipimpin oleh Clattenburg adalah laga Atletico Madrid dan Athletic Bilbao.
Mark Clattenburg tercatat telah mengeluarkan 33 kartu kuning dalam enam kali memimpin laga di Liga Champions.
Sebagai informasi, Barcelona memiliki modal besar saat melawat ke markas Bayern tengah pekan ini. Anak asuh Luis Enrique ini unggul tiga gol tanpa balas berkat dua gol Lionel Messi dan satu gol Neymar.[initial]
(uefa/dzi)
Sebelumnya, Clattenburg sudah pernah memimpin pertandingan yang melibatkan Barcelona, yakni saat melawan PSG di leg pertama perempat final Liga Champions. Saat itu, Blaugrana meraih kemenangan dengan skor 3-1.
Secara total, wasit asal Inggris tersebut telah memimpin enam laga Liga Champions musim ini. Selain Barcelona, dua laga yang melibatkan tim Spanyol lain yang pernah dipimpin oleh Clattenburg adalah laga Atletico Madrid dan Athletic Bilbao.
Mark Clattenburg tercatat telah mengeluarkan 33 kartu kuning dalam enam kali memimpin laga di Liga Champions.
Sebagai informasi, Barcelona memiliki modal besar saat melawat ke markas Bayern tengah pekan ini. Anak asuh Luis Enrique ini unggul tiga gol tanpa balas berkat dua gol Lionel Messi dan satu gol Neymar.[initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 10 Mei 2015 23:49
-
Liga Spanyol 10 Mei 2015 22:16
Maradona: Tak Ada Yang Lebih Baik, CR7 dan Messi Levelnya Sama
-
Liga Champions 10 Mei 2015 21:53
-
Liga Spanyol 10 Mei 2015 12:24
-
Liga Spanyol 10 Mei 2015 10:00
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:48
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 04:00
-
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025 03:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 03:36
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 03:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...