
Bola.net - Pemain Chelsea yang dipinjamkan ke Sevilla Marko Marin mengaku bahagia dengan kehidupannya di Spanyol. Mantan pemain Werder Bremen itu mengatakan bahwa semua berjalan dengan indah di Sevilla.
Pemain asal Jerman itu bergabung dengan Chelsea pada musim panas 2012 namun tak bisa menembus persaingan di skuat The Blues. Ia akhirnya dikirim ke Sevilla untuk bisa mendapatkan menit bermain yang lebih banyak.
"Saya suka kehidupan di sini. Klub, tim dan fans semuanya sempurna. Semua orang menyukai saya di Spanyol. Saya disebut-sebut seperti Lionel Messi. Saat saya fit lagi, perbandingan itu akan kembali muncul," jelas Marin.
Marin mengaku bahwa ia memang belum cukup menunjukkan kemampuan terbaiknya.
"Saya hanya butuh dua atau tiga pekan lagi. Semuanya sempurna di sini, mungkin malah lebih bagus dari Inggris. Meski demikian, saya cukup menikmati kiprah saya di Chelsea," imbuhnya. (isf/hsw)
Pemain asal Jerman itu bergabung dengan Chelsea pada musim panas 2012 namun tak bisa menembus persaingan di skuat The Blues. Ia akhirnya dikirim ke Sevilla untuk bisa mendapatkan menit bermain yang lebih banyak.
"Saya suka kehidupan di sini. Klub, tim dan fans semuanya sempurna. Semua orang menyukai saya di Spanyol. Saya disebut-sebut seperti Lionel Messi. Saat saya fit lagi, perbandingan itu akan kembali muncul," jelas Marin.
Marin mengaku bahwa ia memang belum cukup menunjukkan kemampuan terbaiknya.
"Saya hanya butuh dua atau tiga pekan lagi. Semuanya sempurna di sini, mungkin malah lebih bagus dari Inggris. Meski demikian, saya cukup menikmati kiprah saya di Chelsea," imbuhnya. (isf/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 13 Januari 2014 22:42
-
Liga Eropa Lain 13 Januari 2014 20:52
-
Liga Inggris 13 Januari 2014 20:35
-
Liga Inggris 13 Januari 2014 20:01
-
Liga Inggris 13 Januari 2014 19:55
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 03:15
-
Liga Italia 23 Maret 2025 03:03
-
Liga Italia 23 Maret 2025 03:02
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 02:45
-
Liga Italia 23 Maret 2025 02:32
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 02:15
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...