
Bola.net - - Gelandang Juventus, Claudio Marchisio mengungkapkan keyakinannya bahwa timnya musim ini jauh lebih kuat daripada saat mereka menembus final Liga Champions dua tahun lalu. Dia pun yakin ini akan jadi final yang beda daripada di Berlin itu.
Sebagaimana diketahui, Juventus kembali sukses menembus final Liga Champions kedua mereka dalam tiga tahun terakhir. Di tahun 2015, Bianconeri juga tampil di final yang digelar di Olympiastadion, Berlin. Namun saat itu mereka kalah 1-3 dari Barcelona.
Dan kali ini Juventus menembus final yang akan dimainkan di Millennium Stadium, Cardiff, usai menyingkirkan AS Monaco. Si Nyonya Tua mengalahkan wakil Prancis itu dengan agregat 4-1.
"Kami menghasilkan satu performa yang solid sekali lagi dan itulah yang membawa kami ke final. Ini akan jadi final yang berbeda dari Berlin dan kami tak sabar memainkannya," ujarnya.
"Kami melewati sebuah jalan yang sangat panjang. Tahun lalu kami disingkirkan Bayern dalam pertandingan di mana mungkin kami tak pantas kalah, tapi pertandingan melawan tim-tim top itu sendiri hampir seperti final, dan bisa berbalik dalam satu momen," sambungnya.
"Kami sudah meningkat dari satu pertandingan ke pertandingan yang lain dan menunjukkan betapa kuat kami secara mental. Semua tim hebat butuh itu," tandasnya.
BACA JUGA:
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 9 Mei 2017 20:31
-
Liga Champions 9 Mei 2017 17:07
-
Liga Champions 9 Mei 2017 16:30
-
Liga Inggris 9 Mei 2017 14:25
-
Liga Champions 9 Mei 2017 13:50
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 03:15
-
Liga Italia 23 Maret 2025 03:03
-
Liga Italia 23 Maret 2025 03:02
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 02:45
-
Liga Italia 23 Maret 2025 02:32
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 02:15
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...