
Bola.net - Mantan striker Bayern Munich yang kini membela Atletico Madrid, Mario Mandzukic kembali memberikan komentar pedas kepada pelatih Die Roten saat ini, Josep Guardiola. Setelah sebelumnya bintang Kroasia ini menuduh Guardiola sebagai sosok yang membunuh karirya di Bayern, kali ini ia secara terbuka menolak kemungkinan berdamai dengan pria asal Spanyol tersebut.
"Apakah saya akan duduk minum kopi bersama Pep dan membicarakan masalah kami? Itu tak akan terjadi. Saya tak punya alasan untuk bergaul dengan orang yang telah merusak karir saya," tegas Mandzukic seperti dilansir Sportske Novosti.
"Jika saya merasakan energi negatif dari seseorang, saya lebih memilih untuk menghindarinya. Saya tak berhak diperlakukan seperti itu setelah semua yang saya berikan kepada Bayern selama dua musim. Akan lebih baik jika sejak awal Pep mengatakan bahwa saya tak sesuai dengan filosofinya."
Mandzukic pergi meninggalkan Bayern tak lama setelah Die Roten meresmikan transfer bomber Polandia, Robert Lewandowski. Ia pindah menuju Los Rojiblancos dengan biaya transfer 22 juta Euro.
Kasus perselisihan dengan Mandzukic menambah panjang catatan buruk Guardiola bersama pemainnya. Sebelumnya saat masih di Barcelona, Pep juga sempat mengalami konflik serupa dengan bomber Zlatan Ibrahimovic.[initial]
(sn/mri)
"Apakah saya akan duduk minum kopi bersama Pep dan membicarakan masalah kami? Itu tak akan terjadi. Saya tak punya alasan untuk bergaul dengan orang yang telah merusak karir saya," tegas Mandzukic seperti dilansir Sportske Novosti.
"Jika saya merasakan energi negatif dari seseorang, saya lebih memilih untuk menghindarinya. Saya tak berhak diperlakukan seperti itu setelah semua yang saya berikan kepada Bayern selama dua musim. Akan lebih baik jika sejak awal Pep mengatakan bahwa saya tak sesuai dengan filosofinya."
Mandzukic pergi meninggalkan Bayern tak lama setelah Die Roten meresmikan transfer bomber Polandia, Robert Lewandowski. Ia pindah menuju Los Rojiblancos dengan biaya transfer 22 juta Euro.
Kasus perselisihan dengan Mandzukic menambah panjang catatan buruk Guardiola bersama pemainnya. Sebelumnya saat masih di Barcelona, Pep juga sempat mengalami konflik serupa dengan bomber Zlatan Ibrahimovic.[initial]
Baca Juga
- Turan Anggap Juve Lebih Tangguh Dari Madrid dan Barca
- Torres: Barca dan Real Tak Lebih Baik Dari Atletico
- El Clasico, Presiden Atletico Dukung Barca
- Lupakan Rivalitas Klub, Benzema Ajarkan Griezmann Pentingnya Statistik
- Diego Costa: Semoga Atletico Tak Terlalu Merindukan Saya
- 'Atletico Bukan Saingan Barca Atau Real'
- Striker Atletico: Saya Memang Fans Real, Tapi Itu Hanya Masa Lalu
- Bartomeu: Atletico Rival Utama Barca di La Liga
- Arda Turan Akui Ingin Berkostum Barca
- Kalah Finansial, Atletico Pasrah Para Bintangnya Hengkang
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 29 Oktober 2014 22:15
-
Liga Spanyol 29 Oktober 2014 21:10
-
Liga Spanyol 29 Oktober 2014 20:06
-
Liga Italia 29 Oktober 2014 16:18
-
Liga Spanyol 29 Oktober 2014 15:56
LATEST UPDATE
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 20:29
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 20:16
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 19:58
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 19:43
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 19:33
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 18:53
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...