
Bola.net - Hati Raul remuk begitu mengetahui Real Madrid akan menghadapi Schalke di 16 besar Liga Champions musim ini. Setidaknya demikian menurut penuturan salah satu bintang muda The Royal Blues, Julian Draxler.
Raul adalah striker legendaris Madrid yang juga sempat membela Schalke di penghujung karirnya di Eropa. Draxler mengaku ia sudah cukup akrab dengan seniornya itu, hingga tahu apa yang dirasakan oleh Raul perihal undian Liga Champions yang didapat oleh Schalke.
"Kami menjadi teman. Namun tidak seperti kami berdua mengucapkan selamat malam setiap sore, namun kami saling menelepon setelah hasil undian tersebut diketahui," tuturnya pada Der Westen.
"Hatinya benar-benar remuk di laga ini. Ia benar-benar menikmati dua tahunnya di Schalke. Namun Madrid sudah pasti memiliki tempat yang lebih besar di hatinya," pungkas Draxler. [initial]
(der/rer)
Raul adalah striker legendaris Madrid yang juga sempat membela Schalke di penghujung karirnya di Eropa. Draxler mengaku ia sudah cukup akrab dengan seniornya itu, hingga tahu apa yang dirasakan oleh Raul perihal undian Liga Champions yang didapat oleh Schalke.
"Kami menjadi teman. Namun tidak seperti kami berdua mengucapkan selamat malam setiap sore, namun kami saling menelepon setelah hasil undian tersebut diketahui," tuturnya pada Der Westen.
"Hatinya benar-benar remuk di laga ini. Ia benar-benar menikmati dua tahunnya di Schalke. Namun Madrid sudah pasti memiliki tempat yang lebih besar di hatinya," pungkas Draxler. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 24 Februari 2014 23:58
-
Liga Spanyol 24 Februari 2014 22:42
-
Liga Champions 24 Februari 2014 22:18
-
Liga Spanyol 24 Februari 2014 21:27
-
Liga Inggris 24 Februari 2014 20:26
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 14:36
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 14:30
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 14:09
-
Bola Indonesia 20 Maret 2025 14:09
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 14:01
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 14:00
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...