
Bola.net - Cristiano Ronaldo kemungkinan besar akan tetap bertahan di Real Madrid untuk musim depan. Hal itu disampaikan oleh super agent yang mewakili Ronaldo, Jorge Mendes.
Mendes mengatakan bahwa Ronaldo merupakan figur yang sangat penting bagi Madrid, karenanya Los Blancos akan berusaha mati-matian untuk mempertahankannya. Mendes juga mengatakan bahwa Madrid akan mengalami masalah besar jika Ronaldo sampai pergi.
"Apakah Cristiano akan meninggalkan Madrid? Kita lihat saja nanti. Namun sejauh ini sepertinya dia akan tetap bertahan di sana. Jika Cristiano pergi, maka Madrid akan habis," tukas Mendes kepada Radio Mana Mana.
Sebelumnya Ronaldo kerap dikabarkan akan meninggalkan Santiago Bernabeu. Pekan ini ia sendiri mengatakan sangat rindu kepada sepakbola Inggris dan terutama kepada Manchester United.
Mendes bahkan dikabarkan merencanakan sebuah pertemuan rahasia dengan para petinggi United. Topik yang akan dibahas dalam pertemuan itu adalah kemungkinan Ronaldo bergabung ke United dengan gratis dua tahun mendatang. (foes/hsw)
Mendes mengatakan bahwa Ronaldo merupakan figur yang sangat penting bagi Madrid, karenanya Los Blancos akan berusaha mati-matian untuk mempertahankannya. Mendes juga mengatakan bahwa Madrid akan mengalami masalah besar jika Ronaldo sampai pergi.
"Apakah Cristiano akan meninggalkan Madrid? Kita lihat saja nanti. Namun sejauh ini sepertinya dia akan tetap bertahan di sana. Jika Cristiano pergi, maka Madrid akan habis," tukas Mendes kepada Radio Mana Mana.
Sebelumnya Ronaldo kerap dikabarkan akan meninggalkan Santiago Bernabeu. Pekan ini ia sendiri mengatakan sangat rindu kepada sepakbola Inggris dan terutama kepada Manchester United.
Mendes bahkan dikabarkan merencanakan sebuah pertemuan rahasia dengan para petinggi United. Topik yang akan dibahas dalam pertemuan itu adalah kemungkinan Ronaldo bergabung ke United dengan gratis dua tahun mendatang. (foes/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 4 Juli 2013 22:30
-
Liga Spanyol 4 Juli 2013 18:31
-
Liga Spanyol 4 Juli 2013 17:25
Presentasi di Bernabeu, Isco Empat Kali Tolak Cium Logo Madrid
-
Liga Spanyol 4 Juli 2013 15:40
-
Liga Spanyol 4 Juli 2013 15:35
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:01
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:40
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:38
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:35
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:32
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:27
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...