
Bola.net - PSG disingkirkan Barcelona dengan agregat 1-5 di perempat final Liga Champions 2014/15. Bek PSG David Luiz menegaskan bahwa timnya pasti akan bangkit dari kegagalan untuk mencoba meraih prestasi lebih baik lagi musim depan.
PSG dikalahkan Barcelona 1-3 di kandang sendiri pada leg pertama. Ganti melawat ke Camp Nou, PSG tumbang 0-2 oleh brace Neymar. PSG pun kandas.
"Kami berkembang jadi tim yang lebih baik dari tahun ke tahun," kata Luiz seperti dilansir situs resmi UEFA.
"Tahun depan, kami akan kembali mencoba untuk menjuarai Liga Champions," tegasnya.

(uefa/gia)
PSG dikalahkan Barcelona 1-3 di kandang sendiri pada leg pertama. Ganti melawat ke Camp Nou, PSG tumbang 0-2 oleh brace Neymar. PSG pun kandas.
"Kami berkembang jadi tim yang lebih baik dari tahun ke tahun," kata Luiz seperti dilansir situs resmi UEFA.
"Tahun depan, kami akan kembali mencoba untuk menjuarai Liga Champions," tegasnya.

Barcelona lolos ke semifinal bersama Bayern Munich. Dua semifinalis lain masih akan ditentukan dini hari nanti dalam partai Real Madrid vs Atletico Madrid dan AS Monaco vs Juventus. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 April 2015 19:02
-
Liga Champions 21 April 2015 18:20
-
Liga Champions 21 April 2015 17:44
-
Liga Champions 21 April 2015 15:28
-
Liga Inggris 21 April 2015 15:07
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:28
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 20:18
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:06
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 19:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...