Link Live Streaming Liga Champions Feyenoord vs Celtic di Vidio

Link Live Streaming Liga Champions Feyenoord vs Celtic di Vidio
Liga Champions/UEFA Champions League (UCL): Feyenoord vs Celtic (c) Bola.net

Bola.net - Feyenoord akan menjamu Celtic pada matchday 1 Grup E Liga Champions 2023/2024. Laga Feyenoord vs Celtic di De Kuip ini dijadwalkan kick-off Rabu, 20 September 2023, jam 02:00 WIB, live streaming berlangganan di Vidio.

Feyenoord dan Celtic sama-sama meraih kemenangan meyakinkan di liga masing-masing akhir pekan kemarin. Feyenoord menang 6-1 menjamu Heerenvee, sedangkan Celtic menang 3-0 menjamu Dundee.

Enam gol Feyenoord ke gawang Heerenveen dicetak oleh Luka Ivanusec, Mats Wieffer, Igor Paixao, Santiago Gimenez, Yankuba Minteh, dan Ondrej Lingr. Sementara itu, tiga gol Celtic ke gawang Dundee diciptakan oleh David Turnbull (penalti), Kyogo Furuhashi, dan Matt O'Riley.

Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.

1 dari 3 halaman

Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming

Kompetisi: Liga Champions/UEFA Champions League (UCL)
Pertandingan: Feyenoord vs Celtic
Stadion: De Kuip
Hari, tanggal: Rabu, 20 September 2023
Jam: 02.00 WIB
Live: -
Live streaming: Vidio
Link live streaming: Klik di sini

PERHATIAN: Live streaming konten sport di Vidio bisa diakses dengan berlangganan paket Platinum atau Diamond (Platinum + Premier League). Harga paket Platinum mulai Rp39 ribu per bulan, sedangkan paket Diamond mulai Rp59 ribu per bulan. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.

Scroll ke bawah untuk melihat statistik-statistiknya.

2 dari 3 halaman

Head to Head

Rekor Pertemuan di European Cup/Liga Champions
Feyenoord menang: 1
Seri: 0
Celtic menang: 0.

1 Pertemuan Sebelum Ini
06-05-1970 Feyenoord 2-1 Celtic (European Cup).

5 Pertandingan Terakhir Feyenoord (S-S-M-M-M)
13-08-23 Feyenoord 0-0 Fortuna Sittard (Eredivisie)
20-08-23 Sparta Rotterdam 2-2 Feyenoord (Eredivisie)
27-08-23 Feyenoord 6-1 Almere City (Eredivisie)
03-09-23 Utrecht 1-5 Feyenoord (Eredivisie)
16-09-23 Feyenoord 6-1 Heerenveen (Eredivisie).

5 Pertandingan Terakhir Celtic (M-K-S-M-M)
13-08-23 Aberdeen 1-3 Celtic (Liga)
20-08-23 Kilmarnock 1-0 Celtic (Piala Domestik)
26-08-23 Celtic 0-0 St Johnstone (Liga)
03-09-23 Rangers 0-1 Celtic (Liga)
16-09-23 Celtic 3-0 Dundee (Liga).

3 dari 3 halaman

Statistik Pralaga

  • Feyenoord selalu menang dalam 3 laga terakhirnya.
  • Feyenoord selalu mencetak minimal 5 gol dalam 3 laga terakhirnya.
  • Feyenoord selalu kebobolan 1 gol dalam 3 laga terakhirnya.
  • Celtic tak terkalahkan dalam 3 laga terakhirnya (M2 S1 K0).
  • Celtic selalu clean sheet dalam 3 laga terakhirnya.
  • Celtic tanpa kemenangan dalam 9 laga terakhirnya di Liga Champions (M0 S3 K6).
  • Celtic selalu mencetak 1 gol dalam 5 laga tandang terakhirnya di Liga Champions.