
Bola.net - Striker Real Madrid, Karim Benzema, mengaku ia dan timnya tidak menyiapkan rencana khusus menjelang duel leg kedua semifinal Liga Champions melawan Bayern Munich dini hari nanti.
Menurut pemain asal Prancis tersebut, kedua tim sudah saling mengenal karakter satu sama lain. Ia pun menegaskan kemenangan akan jadi hal yang krusial bagi Madrid, yang tengah mengincar trofi Liga Champions mereka yang ke-10 musim ini.
"Tidak ada rencana istimewa atau khusus, lagipula kami sudah tahu bagaimana mereka akan bermain, mereka senang menguasai bola dan terus menyerang. Kami sangat cepat. Kemenangan akan sangat penting untuk kami. Tidak ada rencana yang istimewa," terang Benzema di situs resmi Bwin.
"Bayern adalah tim yang hebat. Secara individu level kedua tim sama. Untuk itu laga nanti akan jadi sulit. Saya tidak tahu bagaimana mereka akan mengubah taktik mereka. Kami semua akan terus waspada," pungkasnya.
Benzema menjadi pencetak gol tunggal kemenangan Madrid atas Bayern di leg pertama yang digelar di Santiago Bernabeu pekan lalu. [initial]
(bwin/rer)
Menurut pemain asal Prancis tersebut, kedua tim sudah saling mengenal karakter satu sama lain. Ia pun menegaskan kemenangan akan jadi hal yang krusial bagi Madrid, yang tengah mengincar trofi Liga Champions mereka yang ke-10 musim ini.
"Tidak ada rencana istimewa atau khusus, lagipula kami sudah tahu bagaimana mereka akan bermain, mereka senang menguasai bola dan terus menyerang. Kami sangat cepat. Kemenangan akan sangat penting untuk kami. Tidak ada rencana yang istimewa," terang Benzema di situs resmi Bwin.
"Bayern adalah tim yang hebat. Secara individu level kedua tim sama. Untuk itu laga nanti akan jadi sulit. Saya tidak tahu bagaimana mereka akan mengubah taktik mereka. Kami semua akan terus waspada," pungkasnya.
Benzema menjadi pencetak gol tunggal kemenangan Madrid atas Bayern di leg pertama yang digelar di Santiago Bernabeu pekan lalu. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 28 April 2014 23:48
-
Liga Champions 28 April 2014 23:15
-
Liga Spanyol 28 April 2014 21:07
Benitez Anggap Prestasi Gemilang Atletico Bagus Buat Liga Spanyol
-
Liga Champions 28 April 2014 21:01
-
Liga Champions 28 April 2014 20:31
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 22:57
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 22:47
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 22:11
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 20:59
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 20:29
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 20:16
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...