
Bola.net - - Gelandang Barcelona, Ivan Rakitic meminta rekan-rekannya untuk mewaspadai sosok Sergio Aguero jelang laga panas Liga Champions dini hari nanti. Rakitic percaya bahwa Aguero punya kemampuan untuk menjadi pembeda pada pertandingan dini hari nanti.
Kekhawatiran Rakitic terhadap sosok penyerang Argentina ini berdasarkan statistiknya musim ini. Mantan striker Atletico Madrid ini sudah membuat 13 gol bagi The Citizens di semua ajang musim ini.
Rakitic percaya ketajaman striker 28 tahun itu bisa menjadi potensi bahaya yang besar bagi Barcelona dini hari nanti. "Kami tahu bahwa Aguero adalah salah satu penyerang terbaik di dunia, dan ketika ia mulai mencetak gol maka itu menjadi pertanda yang buruk bagi tim lawan" beber Rakitic kepada Soccerway.
"Kami berharap bahwa gol yang ia cetak di pertandingan akhir pekan lalu berhenti untuk sementara. Kami berharap dia bisa kembali tajam di akhir pekan nanti, namun untuk pertandingan besok kami berharap ia bisa sedikit santai dan kembali tajam di akhir pekan nanti" tandas gelandang Timnas Kroasia tersebut.
Baca Juga:
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 31 Oktober 2016 23:21
-
Liga Champions 31 Oktober 2016 22:54
-
Liga Champions 31 Oktober 2016 22:00
-
Liga Inggris 31 Oktober 2016 21:57
-
Liga Inggris 31 Oktober 2016 20:09
LATEST UPDATE
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 10:15
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 10:05
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 10:05
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 10:05
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:03
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...