
Bola.net - Kapten Manchester City, Vincent Kompany, menyambut positif hasil undian yang mereka dapat di Liga Champions - usai berhasil menghindar dari nasib bertemu Barcelona tiga musim beruntun.
Tim asuhan Manuel Pellegrini berhasil menghindar dari sang juara bertahan dan juara lima kali - Barca, yang sebelumnya selalu jadi lawan mereka di dua musim terakhir.
Namun City masih akan menghadapi lawan yang cukup sulit, juara Serie A - Juventus, pemenang Europa League - Sevilla, dan Borussia Monchengladbach.
Kompany tampak cukup puas dengan undian yang didapatkan timnya, hingga ia lantas menulis di Twitter: "Pertandingan hebat melawan tim yang hebat. Saya senang dengan apa yang sudah kami dapatkan."
City akan memulai petualangan mereka di Liga Champions dengan menghadapi Juventus pada 15 September mendatang. [initial]
(mir/rer)
Tim asuhan Manuel Pellegrini berhasil menghindar dari sang juara bertahan dan juara lima kali - Barca, yang sebelumnya selalu jadi lawan mereka di dua musim terakhir.
Namun City masih akan menghadapi lawan yang cukup sulit, juara Serie A - Juventus, pemenang Europa League - Sevilla, dan Borussia Monchengladbach.
Kompany tampak cukup puas dengan undian yang didapatkan timnya, hingga ia lantas menulis di Twitter: "Pertandingan hebat melawan tim yang hebat. Saya senang dengan apa yang sudah kami dapatkan."
City akan memulai petualangan mereka di Liga Champions dengan menghadapi Juventus pada 15 September mendatang. [initial]
Baca Juga:
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 27 Agustus 2015 18:08
-
Liga Inggris 27 Agustus 2015 13:20
-
Liga Inggris 27 Agustus 2015 13:00
-
Editorial 27 Agustus 2015 12:39
Skenario Grup Neraka di Drawing Liga Champions versi Bola.net
-
Liga Inggris 27 Agustus 2015 08:31
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 22:57
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 22:47
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 22:11
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 20:59
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 20:29
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 20:16
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...