
Bola.net - Kapten Manchester City, Vincent Kompany mengatakan bahwa kemenangan atas Newcastle United membuktikan bahwa kepercayaan diri mereka telah kembali. Kompany pun yakin itu akan menular juga di Liga Champions.
Akhir pekan lalu, The Citizens memang tampil gemilang melawan The Magpies di Etihad Stadium. Tak tanggung-tanggung, lima gol sukses digelontorkan anak asuh Manuel Pellegrini pada laga tersebut.
Dan dikatakan Kompany, hasil tersebut merupakan indikator bahwa timnya tak akan bermain tanpa tekad. Menurutnya, tekad itu akan selalu dibuktikan di atas lapangan, termasuk saat melawan Barcelona di babak 16 besar tengah pekan ini.
"Tim telah membuktikan tekad kami dalam beberapa tahun terakhir. Itu satu hal yang saat anda menengok ke belakang ke tim ini di masa depan, anda tak akan pernah bisa berkata bahwa kami tak memilikinya. Kami selalu bangkit," ujarnya.
"Kami kembali berjuang di Premier League. Anda bisa melihatnya melawan Newcastle. Dan kami akan melakukan hal yang sama di Liga Champions. Sejarah klub ini memberitahu anda bahwa dalam enam tahun terakhir kami selalu terus melangkah ke depan," tandasnya.[initial]
(sm/dzi)
Akhir pekan lalu, The Citizens memang tampil gemilang melawan The Magpies di Etihad Stadium. Tak tanggung-tanggung, lima gol sukses digelontorkan anak asuh Manuel Pellegrini pada laga tersebut.
Dan dikatakan Kompany, hasil tersebut merupakan indikator bahwa timnya tak akan bermain tanpa tekad. Menurutnya, tekad itu akan selalu dibuktikan di atas lapangan, termasuk saat melawan Barcelona di babak 16 besar tengah pekan ini.
"Tim telah membuktikan tekad kami dalam beberapa tahun terakhir. Itu satu hal yang saat anda menengok ke belakang ke tim ini di masa depan, anda tak akan pernah bisa berkata bahwa kami tak memilikinya. Kami selalu bangkit," ujarnya.
"Kami kembali berjuang di Premier League. Anda bisa melihatnya melawan Newcastle. Dan kami akan melakukan hal yang sama di Liga Champions. Sejarah klub ini memberitahu anda bahwa dalam enam tahun terakhir kami selalu terus melangkah ke depan," tandasnya.[initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Februari 2015 18:10
-
Liga Inggris 22 Februari 2015 17:55
-
Liga Champions 22 Februari 2015 17:30
-
Liga Inggris 22 Februari 2015 17:06
-
Liga Champions 22 Februari 2015 16:35
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 24 Maret 2025 04:43
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 03:55
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 03:16
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 02:07
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 01:44
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 01:35
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...