
Bola.net - Setelah kemenangan didapatkan AC Milan dari Barcelona di San Siro pagi ini pelatih Massimiliano Allegri disodori pertanyaan kepada siapa hasil ini dedikasikan?
Pria yang akrab disapa Max tersebut memberikan jawabannya, sembari menggarisbawahi perjuangan anak buahnya yang ia sebut bermain dengan hati.
"Pemain-pemain saya sangat layak mendapatkan apa yang mereka raih petang ini. Semuanya mendedikasikan hal ini bagi klub, presiden serta pendukung kami," jawab Allegri.
"Anak-Anak tidak pernah kehilangan hati mereka kendati Barca terus menguasai bola. Gol pertama mungkin berbau keberuntungan namun kadang hal seperti itu memang terjadi."
Keunggulan 2-0 jelas akan meringankan beban Rossoneri untuk leg kedua nanti, ketika pada 12 Maret Barca ganti menjamu mereka di Nou Camp. (uefa/lex)
Pria yang akrab disapa Max tersebut memberikan jawabannya, sembari menggarisbawahi perjuangan anak buahnya yang ia sebut bermain dengan hati.
"Pemain-pemain saya sangat layak mendapatkan apa yang mereka raih petang ini. Semuanya mendedikasikan hal ini bagi klub, presiden serta pendukung kami," jawab Allegri.
"Anak-Anak tidak pernah kehilangan hati mereka kendati Barca terus menguasai bola. Gol pertama mungkin berbau keberuntungan namun kadang hal seperti itu memang terjadi."
Keunggulan 2-0 jelas akan meringankan beban Rossoneri untuk leg kedua nanti, ketika pada 12 Maret Barca ganti menjamu mereka di Nou Camp. (uefa/lex)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 20 Februari 2013 23:11
-
Liga Champions 20 Februari 2013 22:45
-
Bola Dunia Lainnya 20 Februari 2013 19:59
-
Liga Champions 20 Februari 2013 19:30
-
Liga Champions 20 Februari 2013 18:35
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...