
Bola.net - Pelatih utama Schalke, Jens Keller, mengaku timnya musti waspada akan efektifitas dan fleksibilitas yang dimiliki oleh Basel, lawan mereka di partai lanjutan babak kualifikasi grup Liga Champions nanti malam.
Basel sendiri memulai kompetisi tahun ini dengan cukup mengejutkan. Mereka mampu bangkit dari ketertinggalan satu gol di babak pertama untuk kemudian mencetak dua gol balasan dalam tempo 15 menit dan mengalahkan Chelsea di Stamford Bridge. Hal itulah yang akan coba diwaspadai oleh Keller saat anak asuhannya bertandang ke stadion St. Jacob Park nanti.
"Kami bermain tandang dan Basel sudah pernah menang di London, jadi saya rasa mereka adalah tim favorit. Namun ingat, tak ada sesuatu yang berubah dengan cepat layaknya sepakbola", ujarnya kepada situs resmi UEFA.
"Kekuatan utama Basel adalah mereka bisa bermain dengan menggunakan taktik yang berbeda-beda dalam satu pertandingan selama beberapa kali. Kami melihat mereka bemain menghadapi Chelsea dan itu amat mengagumkan"
Keller sendiri membawa Schalke menjalani musim perdana ini dengan amat baik. Di kompetisi Eropa, Schalke ia bawa meraih poin penuh kala mereka mengalahan Steaua Bucharest 3-0 di laga perdana. (soccer/rer)
Basel sendiri memulai kompetisi tahun ini dengan cukup mengejutkan. Mereka mampu bangkit dari ketertinggalan satu gol di babak pertama untuk kemudian mencetak dua gol balasan dalam tempo 15 menit dan mengalahkan Chelsea di Stamford Bridge. Hal itulah yang akan coba diwaspadai oleh Keller saat anak asuhannya bertandang ke stadion St. Jacob Park nanti.
"Kami bermain tandang dan Basel sudah pernah menang di London, jadi saya rasa mereka adalah tim favorit. Namun ingat, tak ada sesuatu yang berubah dengan cepat layaknya sepakbola", ujarnya kepada situs resmi UEFA.
"Kekuatan utama Basel adalah mereka bisa bermain dengan menggunakan taktik yang berbeda-beda dalam satu pertandingan selama beberapa kali. Kami melihat mereka bemain menghadapi Chelsea dan itu amat mengagumkan"
Keller sendiri membawa Schalke menjalani musim perdana ini dengan amat baik. Di kompetisi Eropa, Schalke ia bawa meraih poin penuh kala mereka mengalahan Steaua Bucharest 3-0 di laga perdana. (soccer/rer)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 30 September 2013 23:45
-
Liga Champions 30 September 2013 16:56
-
Liga Spanyol 30 September 2013 16:49
-
Liga Champions 30 September 2013 15:49
-
Liga Inggris 30 September 2013 15:33
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:34
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:19
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:06
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 21:16
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 21:00
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:48
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...