Juventus Raih Tiga Poin Perdana, Warganet: Udah Balik ke Setelan Raja Eropa

Juventus Raih Tiga Poin Perdana, Warganet: Udah Balik ke Setelan Raja Eropa
Penyerang Juventus, Alvaro Morata. (c) AP Photo

Bola.net - Tiga poin berharga berhasil didapatkan Juventus pada matchday pertama fase grup Liga Champions. Bertandang ke markas Malmo FF pada Rabu (15/9/2021) dini hari, klub berjuluk Bianconeri tersebut menang dengan skor 3-0.

Alex Sandro bertugas sebagai pembuka keran gol pada menit ke-23,. Kemudian, Paulo Dybala dan Alvaro Morata turut membubuhkan namanya di papan skor pada menit-menit akhir jalannya babak pertama.

Kemenangan ini menimbulkan reaksi yang positif di media sosial, khususnya dari fans Juventus. Beragam komentar warganet di media sosial Twitter telah dihimpun oleh tim Bola.net dan tersedia di bawah ini.

Scroll ke bawah untuk membaca informasi selengkapnya.

Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.

1 dari 15 halaman

Puas Banget

2 dari 15 halaman

Kemenangan + Clean Sheet Perdana

3 dari 15 halaman

Semoga Jadi Penyemangat

4 dari 15 halaman

Modal Kepercayaan Diri Buat Hadapi AC Milan

5 dari 15 halaman

Lebih Susah Lawan Empoli

6 dari 15 halaman

Masalah Juventus

7 dari 15 halaman

Juventus yang Sesungguhnya Ada di Babak Kedua

8 dari 15 halaman

Mental Juve Sudah Kembali

9 dari 15 halaman

Juventus yang Sesungguhnya

10 dari 15 halaman

Fokus ke Liga Champions Nih?

11 dari 15 halaman

Locatelli Jangan Sampai Cedera, Ya!

12 dari 15 halaman

Balik Setelan Raja Eropa

13 dari 15 halaman

Tumben Allegri Menyerang

14 dari 15 halaman

Akhirnya Szczesny Clean-Sheet Juga!