
Bola.net - Vicente Del Bosque mengakui bahwa ia tidak mengira bahwa Juventus bisa menyingkirkan Real Madrid di semifinal Liga Champions. Juve memastikan diri lolos dengan unggul agregat 3-2 atas El Real.
Juve unggul 2-1 pada leg pertama yang digelar di Turin. Pda leg kedua, Juve sempat tertinggal 0-1. Namun kemudian Juve mampu mencetak gol lewat Alvaro Morata dan kemudian mempertahankan kedudukan itu dengan sangat baik.
"Jujur saja ketika Madrid unggul di Bernabeu, saya rasa Juve sudah habis. Madrid memiliki segalanya saat itu. tapi sepakbola selalu bisa mengejutkan saya. Juve layak dipuji karena tidak pernah panik. Mereka bisa mencetak gol lewat Morata dan bertahan dengan baik menghadapi tekanan Madrid," terang Del Bosque kepada La Gazzetta dello Sport.
Del Bosque pun memberikan penilaiannya mengenai kekuatan utama Juventus. Ia merasa kekuatan Juve yang sebenarnya ada di sisi mental. Juve memiliki ketenangan yang luar biasa dan bisa melalui momen sulit dengan baik.
"kekuatan Juventus adalah kemampuan mereka untuk selalu kuat, tenang dan tajam. Bahkan pada saat-saat sulit seperti di Bernabeu, Juve bisa menunjukkannya. Hal itu benar-benar membuat saya kagum," imbuhnya. [initial]
(foti/hsw)
Juve unggul 2-1 pada leg pertama yang digelar di Turin. Pda leg kedua, Juve sempat tertinggal 0-1. Namun kemudian Juve mampu mencetak gol lewat Alvaro Morata dan kemudian mempertahankan kedudukan itu dengan sangat baik.
"Jujur saja ketika Madrid unggul di Bernabeu, saya rasa Juve sudah habis. Madrid memiliki segalanya saat itu. tapi sepakbola selalu bisa mengejutkan saya. Juve layak dipuji karena tidak pernah panik. Mereka bisa mencetak gol lewat Morata dan bertahan dengan baik menghadapi tekanan Madrid," terang Del Bosque kepada La Gazzetta dello Sport.
Del Bosque pun memberikan penilaiannya mengenai kekuatan utama Juventus. Ia merasa kekuatan Juve yang sebenarnya ada di sisi mental. Juve memiliki ketenangan yang luar biasa dan bisa melalui momen sulit dengan baik.
"kekuatan Juventus adalah kemampuan mereka untuk selalu kuat, tenang dan tajam. Bahkan pada saat-saat sulit seperti di Bernabeu, Juve bisa menunjukkannya. Hal itu benar-benar membuat saya kagum," imbuhnya. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 3 Juni 2015 23:14
-
Liga Italia 3 Juni 2015 22:51
-
Liga Champions 3 Juni 2015 20:09
-
Liga Champions 3 Juni 2015 18:45
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 13:28
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 13:24
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 13:18
-
Piala Dunia 20 Maret 2025 13:16
-
Liga Spanyol 20 Maret 2025 13:15
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 13:15
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...