
Kemenangan Juve ditentukan lewat gol tunggal Mario Mandzukic. Allegri senang karena Juve bukan saja memastikan diri lolos dan merebut puncak klasemen, tapi mereka juga mencatatkan clean sheet.
"Saya sangat bahagia dengan penampilan kami. Para pemain bekerja dengan baik, tak pernah mudah untuk lolos dengan satu pertandingan tersisa. Meraih clean sheet juga merupakan elemen penting. Juve pantas dipuji karena sudah tampil bagus melawan tim hebat seperti Manchester City," terang Allegri kepada Mediaset Premium.
Allegri menambahkan bahwa Juve tidak boleh cepat puas dengan kemenangan mereka. Juve harus terus berkembang menjadi lebih baik dan bisa tampil konsisten.
"Kami harus bisa lebih bagus lagi. Kami harus menunjukkan perkembangan konsisten dan belajar menghadapi berbagai momen dalam pertandingan. Skuat kami masih muda dan belum berpengalaman. Kami harus bisa membiasakan diri untuk menang lagi." [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 25 November 2015 22:01
-
Liga Champions 25 November 2015 21:30
-
Liga Champions 25 November 2015 20:35
-
Liga Spanyol 25 November 2015 20:32
-
Liga Champions 25 November 2015 13:16
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...