
Bola.net - Barcelona akan menjamu Dynamo Kiev pada matchday 3 Grup G Liga Champions 2020/21, Kamis (5/11/2020). Laga ini bakal disiarkan secara langsung di SCTV dan live streaming di Vidio.
Lionel Messi dan kawan perlu melupakan rasa frustrasi di liga, dan fokus untuk melanjutkan start sempurna mereka di Eropa.
Pada matchday 1, Barcelona menang 5-1 menjamu tim debutan Ferencvaros. Barcelona menang lewat gol-gol Lionel Messi (penalti), Ansu Fati, Philippe Coutinho, Pedri, dan Ousmane Dembele. Namun, Barcelona kehilangan Gerard Pique yang dikartu merah di laga tersebut.
Advertisement
Pada matchday 2, Barcelona menang di kandang Juventus. Barcelona menang 2-0 lewat gol Ousmane Dembele dan penalti Lionel Messi.
Sementara itu, Dynamo baru mengumpulkan satu poin di grup ini. Setelah kalah 0-2 menjamu Juventus, wakil Ukraina itu imbang 2-2 di kandang Ferencvaros.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Jadwal dan Siaran Langsung
- Laga: Barcelona vs Dynamo Kiev
- Stadion: Camp Nou
- Jadwal: Kamis, 5 November 2020
- Pukul: 03.00 WIB
- Siaran Langsung: SCTV
- Live Streaming: Vidio
Perkiraan Susunan Pemain
Barcelona (4-2-3-1): Neto; Alba, Lenglet, Pique, Dest; de Jong, Pjanic; Pedri, Messi, Dembele; Griezmann.
Pelatih: Ronald Koeman.
Info skuad: Coutinho (cedera), Umtiti (cedera), ter Stegen (meragukan).
Dynamo (4-4-1-1): Neshcheret; Kedziora, Popov, Zabarnyi, Tymchyk; Pena, Shepelev, Andriyevskyi, Tsygankov; Buyalskiy; Supryaha.
Pelatih: Mircea Lucescu.
Info skuad: Sydorchuk (skorsing), Burda (cedera), Kostevych (cedera), Shaparenko (COVID-19), Boyko (COVID-19), Mykolenko (COVID-19), Bushchan (COVID-19), Baluta (COVID-19), Tsitaishvili (COVID-19), Karavaev (COVID-19), Harmash (COVID-19), Duelund (COVID-19).
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 3 November 2020 21:40
-
Liga Spanyol 3 November 2020 19:27
Pesan Rakitic untuk Barcelona: Perlakukan Messi dengan Istimewa
-
Bundesliga 3 November 2020 18:20
-
Liga Champions 3 November 2020 17:06
-
Liga Champions 3 November 2020 17:05
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...