
Bola.net - Jadwal siaran langsung matchday ke-5 Liga Champions di SCTV hari ini, Kamis 25 November 2021. Siaran langsung Liga Champions di SCTV salah satunya adalah laga Manchester City vs PSG.
Semua pertandingan Liga Champions bisa disaksikan secara live streaming di Vidio.
Dua tim ini sama-sama mengincar kemenangan. Sebab, tambahan tiga poin di sini akan memastikan kelolosan mereka ke babak 16 besar.
Advertisement
Dalam pertemuan sebelumnya, pada matchday 2, PSG menaklukkan City di Parc des Princes. Dua gol PSG dicetak oleh Lionel Messi dan Idrissa Gueye.
City akan lolos jika imbang atau menang, atau jika Club Brugge gagal mengalahkan RB Leipzig di partai lainnya. City akan dipastikan jadi juara grup jika menang. Sementara itu, kemenangan akan membawa PSG menggusur City dari posisi teratas sekaligus memastikan kelolosan mereka.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Inter Milan Ditantang Shakhtar Donetsk
Inter Milan akan menjamu Shakhtar Donetsk pada matchday 5 Grup D Liga Champions 2021/22, Kamis (25/11/2021). Pertandingan di Stadio Giuseppe Meazza/San Siro ini dijadwalkan kick-off 00:45 WIB.
Tergantung hasil pertandingan lainnya, Inter bisa memastikan kelolosan di laga ini. Shakhtar, yang baru mengumpulkan satu poin, juga masih punya peluang meski tipis.
Pada matchday 2, mereka bermain seri 0-0 di Ukraina. Dengan hasil itu, berarti sang wakil Italia masih belum pernah kalah setiap kali melawan Shakhtar, kandang maupun tandang.
Inter akan lolos jika mereka mengalahkan Shakhtar, dan Sheriff Tiraspol gagal menang saat menjamu Real Madrid di partai satunya. Sementara itu, Shakhtar harus mengalahkan Inter supaya tetap punya peluang untuk lolos ke babak 16 besar, tapi itu juga tergantung pada hasil pertandingan di Moldova.
Jadwal Siaran Langsung Liga Champions di SCTV
Kamis, 25 November 2021
00.45 WIB: Inter Milan vs Shakhtar Donetsk (SCTV)
03.00 WIB: Manchester City vs PSG (SCTV)
Simak jadwal lengkap matchday ke-5 Liga Champions di bawah ini ya Bolaneters:
Kamis, 25 November 2021
00.45 WIB: Inter Milan vs Shakhtar Donetsk (SCTV)
00.45 WIB: Besiktas vs Ajax Amsterdam
03.00 WIB: Liverpool vs Porto
03.00 WIB: Atletico Madrid vs AC Milan
03.00 WIB: Manchester City vs PSG (SCTV)
03.00 WIB: Sheriff Tiraspor vs Real Madrid
03.00 WIB: Sporting Lisbon vs Borussia Dortmund
03.00 WIB: Club Brugge vs RB Leipzig
Simak juga klasemen dan hasil pertandingan Liga Champions di bawah ini ya Bolaneters:
Jadwal dan Klasemen Grup A
Man. City vs PSG
Club Brugge vs Leipzig
Jadwal dan Klasemen Grup B
Atletico Madrid vs AC Milan
Liverpool vs Porto
Jadwal dan Klasemen Grup C
Besiktaş vs Ajax Amsterdam
Sporting CP vs Dortmund
Jadwal dan Klasemen Grup D
Inter vs Shakhtar Donetsk
Sheriff vs Real Madrid
Hasil dan Klasemen Grup E
Dynamo Kyiv 1-2 Bayern Munchen
Barcelona 0-0 Benfica
Hasil dan Klasemen Grup F
Villarreal 0-2 Manchester United
Young Boys 3-3 Atalanta
Hasil dan Klasemen Grup G
Sevilla 2-0 Wolfsburg
LOSC Lille 1-0 Salzburg
Hasil dan Klasemen Grup H
Malmo 1-1 Zenit
Chelsea 4-0 Juventus
Top Skor Liga Champions
8 gol - Robert Lewandowski (Bayern Munchen)
7 gol - Sebastien Haller (Ajax)
6 Gol - Cristiano Ronaldo (Manchester United)
5 gol - Christopher Nkunku (RB Leipzig), Mohamed Salah (Liverpool)
Baca Ini Juga ya Bolaneters:
- Jadi Bulan-Bulanan Chelsea, Untung Cuma Empat Gol, Juventus!
- Update 12 Calon Manajer Baru MU: Pochettino Happy di PSG, Ten Hag Sibuk, Valverde Merapat?
- Harry Maguire Bagikan Rahasia MU untuk Kalahkan Villarreal
- 4-0, Ketika Chelsea Mengajari Juventus Cara Bermain Sepak Bola
- Chelsea Baru Kebobolan Satu Gol di Liga Champions, Ini Kuncinya
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 23 November 2021 23:15
Jadwal dan Link Live Streaming Liga Champions: Chelsea vs Juventus di Vidio
-
Liga Champions 23 November 2021 23:10
Jadwal dan Link Live Streaming Liga Champions: Barcelona vs Benfica di Vidio
-
Liga Champions 23 November 2021 19:43
Villarreal vs Manchester United, Tuan Rumah Ingin Perdalam Luka Sang Tamu
-
Open Play 23 November 2021 18:15
VIDEO: Intip Cara Michael Carrick Memimpin Latihan Manchester United
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...