
Bola.net - Inter Milan melaju ke final Liga Europa musim 2019/2020. Sukses itu diraih usai menumbangkan Shakhtar Donetsk. Pada laga final, Inter Milan bakal berjumpa Sevilla yang menang atas Manchester United.
Inter Milan menang dengan skor 5-0 atas Shakhtar Donetsk. Laga digelar di Merkur-Spiel Arena, Dusseldorf, Jerman, Selasa (18/8/2020) dini hari WIB.
Lautaro Martinez dan Romelu Lukaku menjadi bintang kemenangan Nerazzurri dengan masing-masing memborong dua gol, sedangkan satu gol lainnya diciptakan oleh Danilo D'Ambrosio.
Advertisement
Pada laga lainnya, Sevilla menang dengan skor 2-1 atas Manchester United. Duel ini digelar di RheinEnergie Stadion, Koln, Jerman, Senin (17/8/2020) dini hari WIB.
Manchester United sejatinya unggul lebih dulu berkat eksekusi penalti Bruno Fernandes di awal babak pertama. Namun, Sevilla berhasil bangkit dan meraih kemenangan lewat gol Suso dan Luuk de Jong.
Simak jadwal lengkap babak final Liga Europa 2019/2020 di bawah ini ya Bolaneters.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Jadwal Final Liga Europa
Pertandingan: Sevilla vs Inter Milan
Stadion: RheinEnergie, Koln, Jerman
Jadwal: Sabtu, 22 Agustus 2020
Waktu: 02.00 dini hari WIB
Siaran Langsung: SCTV
Live Streaming: Vidio
Ingin tahu jadwal dan highlight pertandingan Liga Europa/Liga Champions lainnya? Klik di sini.
Baca Ini Juga:
- Terbaik dan Terburuk di Laga Inter Milan vs Shakhtar Donetsk: Lautaro Martinez Sempurna
- Statistik Romelu Lukaku vs Manchester United: 4 Shots 2 Gol vs 20 Shots 1 Gol Penalti
- Antonio Conte Tegaskan Inter Tak Gentar Hadapi Sevilla yang Langganan Juara
- Antonio Conte: Performa Super Inter Bikin Shakhtar Seperti Tim Kacangan
- Inter Milan ke Final, Netizen: Untung Lukaku, Young, dan Alexis Sanchez Tinggalkan MU
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Eropa UEFA 17 Agustus 2020 19:52
-
Liga Eropa UEFA 17 Agustus 2020 17:00
3 Musim Nirgelar, Manchester United Ulangi Prestasi Buruk Sejak 1989
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:35
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:21
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:18
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:15
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:51
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...