
Bola.net - Sejak bursa transfer Januari lalu, nama Mario Mandzukic telah santer disebut bakal segera keluar dari Allianz Arena pada akhir musim ini. Namun kabar tersebut dibantah oleh CEO Bayern, Karl-Heinz Rummenigge.
Ya, kehadiran Robert Lewandowski musim depan dalam skuat Bayern Munich memang menjadi alasan terkuat yang menyebut Mandzukic bakal hengkang. Kebetulan banyak klub besar yang tertarik mendatangkannya, mulai Juventus, Manchester City, Arsenal hingga raksasa Spanyol, Barcelona disebut siap bersaing berebut striker Kroasia tersebut.
Namun, Karl-Heinz Rummenigge justru yakin bahwa striker andalannya itu tidak akan hengkang ke tim mana pun akhir musim nanti. Menurutnya, Mandzukic dapat bertahan dengan tawaran kontrak baru.
"Saya percaya bahwa dia akan bertahan," ujar Rummenigge.
"Mandzukic memiliki kontrak hingga 2016, tapi saya telah mengatakan padanya bahwa dia dapat memperpanjang kontraknya di sini," tandasnya. (hitc/dzi)
Ya, kehadiran Robert Lewandowski musim depan dalam skuat Bayern Munich memang menjadi alasan terkuat yang menyebut Mandzukic bakal hengkang. Kebetulan banyak klub besar yang tertarik mendatangkannya, mulai Juventus, Manchester City, Arsenal hingga raksasa Spanyol, Barcelona disebut siap bersaing berebut striker Kroasia tersebut.
Namun, Karl-Heinz Rummenigge justru yakin bahwa striker andalannya itu tidak akan hengkang ke tim mana pun akhir musim nanti. Menurutnya, Mandzukic dapat bertahan dengan tawaran kontrak baru.
"Saya percaya bahwa dia akan bertahan," ujar Rummenigge.
"Mandzukic memiliki kontrak hingga 2016, tapi saya telah mengatakan padanya bahwa dia dapat memperpanjang kontraknya di sini," tandasnya. (hitc/dzi)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Eropa UEFA 19 Februari 2014 22:04
-
Liga Champions 19 Februari 2014 21:04
-
Liga Eropa UEFA 19 Februari 2014 19:15
-
Liga Italia 19 Februari 2014 18:33
-
Liga Italia 19 Februari 2014 10:57
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:48
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:14
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...