
Bola.net - Sempat tumbang dengan empat gol tanpa balas kontra Atletico Madrid di liga, akhir pekan lalu Real Madrid kembali memetik kemenangan dengan menumbangkan Deportivo. Modal yang dipandang cukup untuk bertandang ke Arena AufSchalke (18/02).
Carlo Ancelotti percaya timnya akan bermain lebih baik lagi apabila menikmati permainan dengan mengusung motivasi yang tepat.
"Kami harus menikmati pertandingan ini dan kembali bermain bagus, dengan intensitas dan motivasi. Saya yakin karena tim bermain bagus pada hari Minggu dan saya rasa besok mereka akan bermain lebih baik." terang sang entrenador pada realmadrid.com.
Madrid memasuki duel tersebut dengan status pimpinan klasemen Primera Division. Dan sebagai juara bertahan mereka akan melakukan segalanya demi mempertahankan 'si kuping besar'.
"Kami duduk di puncak klasemen La Liga dan tak ada motivasi yang lebih besar untuk menjuarai liga bila anda berada di posisi itu.
"Hal yang sama terjadi di Liga Champions. Kami adalah jawara Eropa dan kami akan melakukan segalanya untuk menjuarai kompetisi ini lagi." [initial]
(rmc/dct)
Carlo Ancelotti percaya timnya akan bermain lebih baik lagi apabila menikmati permainan dengan mengusung motivasi yang tepat.
"Kami harus menikmati pertandingan ini dan kembali bermain bagus, dengan intensitas dan motivasi. Saya yakin karena tim bermain bagus pada hari Minggu dan saya rasa besok mereka akan bermain lebih baik." terang sang entrenador pada realmadrid.com.
Madrid memasuki duel tersebut dengan status pimpinan klasemen Primera Division. Dan sebagai juara bertahan mereka akan melakukan segalanya demi mempertahankan 'si kuping besar'.
"Kami duduk di puncak klasemen La Liga dan tak ada motivasi yang lebih besar untuk menjuarai liga bila anda berada di posisi itu.
"Hal yang sama terjadi di Liga Champions. Kami adalah jawara Eropa dan kami akan melakukan segalanya untuk menjuarai kompetisi ini lagi." [initial]
Menuju final Liga Champions 2015
- Huntelaar: Tahun Lalu Schalke Kehilangan Akal di Hadapan Madrid
- Sylvinho: City Bisa Kalahkan Barcelona
- Casillas Yakin Schalke Akan Balas Dendam
- Markovic Dilarang Tampil Empat Kali di Eropa
- Inilah Skuat Real Madrid Untuk Hadapi Schalke
- Juve Kesulitan di Liga Champions, Ini Penjelasan Pirlo
- Villa: Pellegrini Tahu Betul Kelemahan Barcelona
- Sam: Schalke Tak Takut Ronaldo
- Preview: Schalke vs Real, Trauma Gol Setengah Lusin
- Data dan Fakta Liga Champions: Schalke vs Real Madrid
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 17 Februari 2015 21:17
-
Liga Champions 17 Februari 2015 21:04
-
Liga Champions 17 Februari 2015 20:27
-
Liga Champions 17 Februari 2015 20:24
-
Liga Italia 17 Februari 2015 20:21
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 19:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:27
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:50
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...