
Di pertandingan Liga Champions yang dilangsungkan di Ukraina tersebut, Chelsea hanya mampu bermain imbang 0-0. Hasil tersebut memang mengecewakan, namun Jose Mourinho mengaku cukup puas dengan performa anak-anak asuhnya.
Hoddle juga ikut memberikan penilaian pada penampilan skuat The Blues. Menurut pandangannya, pemain yang tampil paling apik di malam itu adalah Matic.
"Matic mungkin merupakan pemain terbaik (di pertandingan tersebut). Ia kembali tampil seperti dulu lagi," ujar Hoddle pada situs resmi The Blues.
"Ia menghancurkan serangan-serangan Kiev, kemudian bergerak maju dan mengumpankan bola, ia juga memposisikan dirinya di sekitar kotak penalti. Itu adalah performa yang sangat bagus, mungkin performa terbaik Chelsea di sepanjang musim ini," pujinya. [initial]
Baca Juga:
- Chelsea Hargai 22 Juta Pounds Untuk Pemain Terbaik Euro U-21
- Publik Bosan Dengar Mourinho Salahkan Wasit
- Bilic Yakin Mourinho Bisa Bangkitkan Chelsea
- Willian: Cuma Kerja Keras Yang Bisa Selamatkan Chelsea
- Data dan Fakta Premier League: West Ham vs Chelsea
- Prediksi West Ham vs Chelsea 24 Oktober 2014
- Media Inggris Rilis Trailer Chelsea vs Liverpool Versi Halloween
- Hoddle: Chelsea Sudah Banyak Berkembang
- Mourinho Ingin Griezmann Ditebus 50 Juta Pounds
- 'Mourinho Memang Ingin Dipecat'
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Oktober 2015 23:10
Imbang Lawan Kiev, Matic Ungkap Krisis Mental Chelsea Berlanjut
-
Liga Inggris 21 Oktober 2015 21:21
-
Liga Inggris 21 Oktober 2015 21:07
-
Liga Champions 21 Oktober 2015 20:27
-
Liga Inggris 21 Oktober 2015 19:42
LATEST UPDATE
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 10:05
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 10:05
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 10:05
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:03
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:03
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:03
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...