
Bola.net - Gelandang Liverpool, Jordan Henderson menegaskan bahwa mereka sama sekali tak takut dengan reputasi Real Madrid, terutama dengan dua andalan Los Blancos, Cristiano Ronaldo dan Gareth Bale.
Sejak musim lalu, Bale dan Ronaldo merupakan senjata utama pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti untuk urusan membobol gawang lawan. Pun demikian dengan musim ini, keduanya juga tetap menjadi andalan di lini depan Real Madrid.
Berbicara kepada Daily Mail, Henderson mengaku antusias menyambut laga tengah pekan ini di Anfield tersebut dan menegaskan tak takut dengan Gareth Bale atau pun Cristiano Ronaldo.
"Saya sangat senang saat undian grup dibuat. Karena anda selalu ingin melawan tim terbaik. Real Madrid adalah tim terbaik di Eropa dan punya pemain terbaik juga," ujarnya.
"Menghadapi pemain seperti Bale dan Ronaldo hanya akan dapat membuat anda meningkat, dan membantu permainan anda. Ini adalah laga dan ujian besar bagi kami. Namun kami akan menyongsongnya dengan bermain tanpa rasa takut," tandasnya.[initial]
(sm/dzi)
Sejak musim lalu, Bale dan Ronaldo merupakan senjata utama pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti untuk urusan membobol gawang lawan. Pun demikian dengan musim ini, keduanya juga tetap menjadi andalan di lini depan Real Madrid.
Berbicara kepada Daily Mail, Henderson mengaku antusias menyambut laga tengah pekan ini di Anfield tersebut dan menegaskan tak takut dengan Gareth Bale atau pun Cristiano Ronaldo.
"Saya sangat senang saat undian grup dibuat. Karena anda selalu ingin melawan tim terbaik. Real Madrid adalah tim terbaik di Eropa dan punya pemain terbaik juga," ujarnya.
"Menghadapi pemain seperti Bale dan Ronaldo hanya akan dapat membuat anda meningkat, dan membantu permainan anda. Ini adalah laga dan ujian besar bagi kami. Namun kami akan menyongsongnya dengan bermain tanpa rasa takut," tandasnya.[initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Open Play 18 Oktober 2014 23:16
-
Liga Spanyol 18 Oktober 2014 23:03
-
Liga Spanyol 18 Oktober 2014 21:12
-
Liga Spanyol 18 Oktober 2014 18:25
-
Liga Spanyol 18 Oktober 2014 17:09
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:41
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:32
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 05:30
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 05:29
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 05:24
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:12
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...